Bahkan, Ketua Komisi Disiplin (Komdis), Hinca IP Panjaitan, mengatakan tidak akan setengah-setengah. Melainkan, mengungkap secara menyeluruh para pelaku dan aktor intelektualnya.
"Sebab sekarang hasil dari investigasi belum dirapikan. Saya pastikan kasus yang akan diungkap akan memberikan kejutan," kata Ketua Komdis, Hinca Panjaitan.
Dikatakan Hinca lagi, sudah memiliki sejumlah keputusan terkait hasil dari investigasi berbagai pihak yang terlibat sepak bola gajah.
Bahkan, Hinca mengaku juga sudah menyelesaikan permintaan FIFA dan AFC. Selain itu, pihaknya juga sudah memberikan putusan pada Sekretaris Jenderal PSSI, dan diharapkan bisa menyampaikan putusan tersebut.
"PSSI juga sudah mengirim putusan tersebut berikut keterangannya pada FIFA dan AFC. Lalu, kami akan bertemu dengan perwakilan FIFA dan AFC, untuk membahas kasus ini pada pekan depan, di Singapura.
Terkait hal tersebut, Komdis PSSI baru mendiskualifikasi PSS Sleman dan PSIS Semarang dari kompetisi Divisi Utama.
Keputusan sanksi yang diberikan Komdis terhadap PSS dan PSIS adalah bersifat final. Dengan demikian PSSI tidak menerima banding dari kedua kesebelasan tersebut.
"Ini adalah kejahatan extra ordinary dalam sepak bola, tak ada banding bagi mereka," pungkas Hinca. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Komdis PSSI Janjikan Kejutan Investigasi Sepakbola Gajah
Bola Indonesia 19 November 2014, 22:28
-
PBFC Lawan Persis, PT LI Tambah Personel Keamanan
Bola Indonesia 19 November 2014, 21:06
-
Jelang Kontra Persis, Pusamania Borneo FC Jaga Fokus
Bola Indonesia 19 November 2014, 18:11
-
Pusamania Borneo Berharap Laga Kontra Persis Berlangsung Fair
Bola Indonesia 19 November 2014, 17:55
-
Didenda PSSI Rp 150 Juta, Persis Solo Melawan
Bola Indonesia 11 November 2014, 21:30
LATEST UPDATE
-
Penyebab Italia Sulit Maju Menurut Fabregas: Kolot, Terlalu Kaku, dan Anti Pemain Muda
Liga Spanyol 19 November 2025, 14:44
-
Beda Arah Harga Emas 19 November 2025: Antam Stabil, Pegadaian Terkoreksi
News 19 November 2025, 12:01
-
Debut Sempurna Kiper Manchester United di Timnas Belgia
Liga Inggris 19 November 2025, 11:59
-
Bukan Diusir AC Milan, Malick Thiaw Bongkar Alasan Sebenarnya Cabut ke Newcastle
Liga Italia 19 November 2025, 11:46
-
Cinta Mati! Antony Tolak Raksasa Eropa Ini demi Gabung Real Betis
Liga Inggris 19 November 2025, 11:45
-
Manchester United Siap Jegal Liverpool untuk Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 19 November 2025, 11:30
-
OJK Rilis Aturan Baru: Rekening Tanpa Transaksi 1.800 Hari Otomatis Dormant
News 19 November 2025, 11:21
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55


























KOMENTAR