
Bola.net - Penyerang Persebaya Surabaya, Samsul Arif tampil gemilang pada matchday pertama Grup C Piala Menpora 2021 melawan Persik Kediri. Pemain asal Bojonegoro tersebut mencetak dua gol, Selasa (23/03/2021) malam.
Dua gol tersebut dicetak Samsul Arif melalui titik putih pada menit 67’ dan 71’. Mantan pemain Persib Bandung tersebut sekaligus menjadi top skorer sementara di turnamen yang diikuti 17 tim Liga 1 tersebut.
Dalam sesi jumpa pers usai laga, Samsul Arif menyampaikan rasa syukurnya bisa membantu Persebaya menang. Dia mengatakan bahwa kemenangan itu diraih karena kerja keras semua pemain.
”Tentunya bersyukur, seperti pelatih katakan, 10 menit pertama kami mulai dapat pertandingan, dapat sentuhan bagus, terus kartu merah,” kata Samsul Arif.
”Kami bisa menang berkat kerja keras,” imbuh penyerang yang pernah membela timnas Indonesia tersebut.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters
Peran Pemain Muda
Samsul juga tidak menampik bahwa pemain muda Persebaya punya peran cukup vital di balik performa apiknya. Apalagi bagi dia yang usianya tidak lagi muda.
”Kita tahu pertandingan tadi berat untuk semua pemain. Alhamdulillah dibantu pemain muda,” Samsul Arif menambahkan.
”Saya pikir 90 menit bagi saya tidak terasa, karena kita tahu pemain kami cukup mobile, banyak sekali overlap membawa bola ke depan,” tandasnya.
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
Jangan Lewatkan:
- Resep Persebaya Kalahkan Persik Kediri dengan 10 Pemain
- Komentar RD Soal Penampilan Ronaldo Kwateh dan Hugo Gomes
- Prokes Berjalan Baik di Piala Menpora, PT LIB Optimistis Liga 1 Dapat Izin
- Gelandang Arema FC Tanggapi Positif Program Vaksinasi di Piala Menpora 2021
- Sempat Tertinggal, Ini Kunci Kemenangan Madura United Atas PSS Sleman
- OC Piala Menpora Akan Menindaklanjuti Kasus Pelecehan Rasial terhadap Patrich Wanggai
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Komentar Samsul Arif Munip Usai Cetak Dua Gol untuk Persebaya
Bola Indonesia 23 Maret 2021, 23:20
-
Samsul Arif Cetak Dua Gol, Persebaya Ditahan Tim PON Jatim
Bola Indonesia 12 Maret 2021, 20:50
-
Eks Penyerang Arema FC Berpeluang Jadi Tandem Samsul Arif di Persebaya
Bola Indonesia 12 Maret 2021, 08:36
-
Persebaya Surabaya Akan Mencari Pelapis Samsul Arif Munip
Bola Indonesia 5 Maret 2021, 06:43
LATEST UPDATE
-
Mengapa Liam Rosenior Tak Langsung Debut Usai Resmi Tukangi Chelsea?
Liga Inggris 6 Januari 2026, 20:31
-
Manchester United Pilih Pelatih Interim Sampai Akhir Musim?
Liga Inggris 6 Januari 2026, 19:58
-
Live Streaming Sassuolo vs Juventus - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 6 Januari 2026, 19:45
-
Liam Rosenior Boyong 3 Staf dari Strasbourg ke Chelsea, Debut Resmi di Piala FA
Liga Inggris 6 Januari 2026, 19:42
-
Daftar Pemain Voli Putra Surabaya Samator di Proliga 2026
Voli 6 Januari 2026, 19:31
-
IBL Indonesia 2026 Dimulai 10 Januari 2026, Total Gelar 137 Pertandingan
Basket 6 Januari 2026, 19:15
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 6 Januari 2026, 19:03
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40






















KOMENTAR