Bola.net - Pertandingan leg pertama babak 32 besar antara Persibat Batang dan PSIS Semarang resmi dibatalkan akibat bencana banjir yang menggenangi Stadion M. Sarengat, Batang. Seharusnya laga tersebut digelar Senin (28/01) sore.
Menurut Pejabat Eksekutif Utama (CEO) PSIS Semarang, Alamsyah Satyanegara Sukawijaya, pembatalan pertandingan sesuai dengan permintaan panitia pelaksana (panpel) Persibat. Dan kemungkinan laga tundanya digelar pada Bulan Februari.
”Panpel Batang meminta penundaan sampai Bulan Februari karena banjirnya belum bisa dipastikan surut kapan,” ungkap pria yang akrab disapa Yoyok Sukawi ini kepada Bola.net.
”Karena gak mungkin kalau bulan ini, sampai sekarang masih belum surut banjirnya,” anggota Komite Eksekutif PSSI ini menambahkan.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters.
PSIS Legawa
Namun menurut Yoyok, meskipun digelar pada Bulan Februari kemungkinan pertandingan baru akan berlangsung setelah leg kedua. Sebab pada tanggal 5 Februari giliran PSIS menjamu Persibat.
”Nanti tanggal 5 [Februari], PSIS main dulu di Magelang leg kedua, mungkin nanti dimainkan setelah itu,” imbuh Yoyok.
Dan, meskipun pertandingan ditunda hingga Bulan Februari, pihaknya merasa tidak keberatan. Sebab penyebab batalnya laga tersebut karena keadaan kahar atau force majeure.
”Kita gak ada masalah, toh itu memang banjir, force majeur.” tegas anggota DPRD Provinsi Jawa Tengah ini.
Video Menarik
Kalimat penutup dan pesan terakhir legenda Bulu Tangkis Indonesia, Liliyana Natsir, saat mengumumkan gantung raket.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Respon Persebaya Terkait Rencana Digulirkannya Piala Presiden
Bola Indonesia 29 Januari 2019, 23:42
-
Laga Kontra Persinga Batal, Persebaya Belum Terima Pemberitahuan dari PSSI
Bola Indonesia 29 Januari 2019, 20:46
-
Borneo FC Petik Kemenangan di Markas PS Mojokerto Putera
Bola Indonesia 29 Januari 2019, 19:20
-
Semen Padang Ogah Komentari Perubahan Jadwal Piala Indonesia
Bola Indonesia 29 Januari 2019, 19:12
-
Pelatih Arema FC Tak Risau Jadwal Piala Indonesia Molor
Bola Indonesia 29 Januari 2019, 18:04
LATEST UPDATE
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR