
Imam mengaku harus mengambil keputusan tersebut meski ia mendapat perlawanan dari sang anaknya sendiri, yang diakuinya memang menjadi penggemar fanatik tim Singo Edan.
"Anak saya sangat mencintai Arema. Di rumah, atribut Arema-nya sangat banyak. Kerena itu, ketika saya menerapkan aturan berdasarkan rekomendasi BOPI, anak saya sangat membencinya," ujar Imam Nahrawi dalam rapat kerja dengan Komisi X DPR RI, di kantor DPR RI, Senin (6/4).
"Inilah dilema dalam menegakkan aturan. Saya berharap, dualisme Arema bisa berakhir. Saya siap menjadi fasilitator dan ingin Arema serta Persebaya berlaga tanpa masalah," imbuhnya.
Meski tak mendapat rekomendasi, Arema dan Persebaya sendiri rupanya memilih tetap memainkan laga mereka di ISL yang kini berubah nama menjadi QNB League sesuai jadwal.
Dalam laga perdana QNB League 2014 akhir pekan kemarin, Arema bermain imbang 4-4 kontra Persija, sementara Persebaya meraih kemenangan 1-0 atas Mitra Kukar. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
BOPI Tegaskan Tak Akui QNB League
Bola Indonesia 6 April 2015, 20:00
-
Larang Arema Berkompetisi, Imam Nahrawi Akui Dibenci Anak Sendiri
Bola Indonesia 6 April 2015, 16:56
-
Okto Maniani: Borneo FC Ingin Raih Poin di Kandang Bajul Ijo
Bola Indonesia 6 April 2015, 16:36
-
Dias Angga: Persib Pantang Anggap Remeh PBR
Bola Indonesia 6 April 2015, 16:12
-
PSSI Mengaku Didukung FIFA, BOPI Sebut Itu Cuma Bohongan
Bola Indonesia 6 April 2015, 15:41
LATEST UPDATE
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
-
Barcelona Ukir Sejarah di Piala Super Spanyol usai Bantai Athletic Club 5-0
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 11:06
-
Debut Darren Fletcher di Man Utd: Sepak Bola Menyerang Sudah Terlihat
Liga Inggris 8 Januari 2026, 10:24
-
Pemain Terbaik dan Terburuk dari Laga Parma vs Inter di Ennio Tardini
Liga Italia 8 Januari 2026, 10:11
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 8 Januari 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR