
Bola.net - Live streaming eksklusif laga BRI Liga 1 2024/25 antara PSIS Semarang vs Bali United di matchweek ke 14 yang akan berlangsung pada Rabu, 11 Desember 2024. Disiarkan langsung secara eksklusif melalui layanan OTT Vidio.
Laga eksklusif antara PSIS Semarang vs Bali United pada, Rabu (11/12/24) yang akan bermain di Jatidiri Stadium, pukul 19.00 WIB. Performa anak asuh Stefano Cugurra belakangan ini sedang menurun, mereka hanya mendapatkan 7 poin dari 5 pertandingan terakhirnya.
Serdadu Tridatu harus segera melupakan hasil imbang saat melawan PSM (7/12/24) dan harus fokus ke Semarang, saat berhadapan dengan Laskar Mahesa Jenar lawan yang tak kalah berat. Bali United harus bisa memenangkan pertandingan ini, jika mereka tidak ingin posisinya diambil alih oleh tim yang di bawahnya.
Sedangkan PSIS Semarang sang tuan rumah, akan memanfaatkan suntikan semangat tambahan dari para suporter yang akan datang langsung ke stadion. Skuad Gilbert Agius sedang memiliki misi, agar tim asuhannya bisa menjauhi zona degradasi musim ini. Mereka sedang berada di peringkat ke 13 dengan jumlah 14 poin.
Berikut adalah live streaming pertandingan eksklusif super big match BRI Liga 1 2024/25 antara PSIS Semarang vs Bali United pada matchweek ke 14 tengah pekan ini.
- Rabu, 11 Desember 2024
- 19.00 WIB - PSIS Semarang vs Bali United
- Link live streaming PSIS Semarang vs Bali United dengan klik tautan di sini.
Nonton BRI Liga 1 di Vidio
Itu dia informasi, jadwal dan link nonton PSIS Semarang vs Bali United pada matchweek 14 di tengah pekan ini. Nonton live streaming BRI Liga 1 eksklusif hanya melalui layanan OTT Vidio yang tersedia di smartphone atau smart tv mu, bisa juga dengan mengunjungi website vidio.com.
Segera unduh aplikasi Vidio sekarang juga dan jangan lupa berlangganan paket Premier League + Platinum untuk nonton berbagai macam konten olahraga seru mulai dari BRI Liga 1 hingga Liga Inggris sepuasnya bebas iklan.
Penulis: Muhammad Disha Brahmana Putra
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Live Streaming Eksklusif BRI Liga 1: PSIS Semarang vs Bali United di Vidio
Bola Indonesia 10 Desember 2024, 14:14
-
Hasil BRI Liga 1 2024/25: Borneo Tertahan, Persik Menang
Bola Indonesia 6 Desember 2024, 17:55
-
Prediksi BRI Liga 1: Borneo FC vs PSIS Semarang 6 Desember 2024
Bola Indonesia 6 Desember 2024, 07:26
-
Prediksi BRI Liga 1: PSIS Semarang vs Semen Padang 1 Desember 2024
Bola Indonesia 1 Desember 2024, 07:47
-
Jadwal BRI Liga 1 Pekan Ini Live di Indosiar dan Vidio, 1-3 Desember 2024
Bola Indonesia 30 November 2024, 20:55
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55



















KOMENTAR