
Bola.net - Persita Tangerang akan menghadapi PSM Makassar pada pekan kedua Shopee Liga 1 2020, Jumat (6/3/2020). Pertandingan ini akan disiarkan langsung oleh O Channel, juga bisa dinikmati melalui live streaming di Vidio.
Pelatih PSM Makassar, Bojan Hodak menegaskan skuadnya ingin bermain normal untuk mewujudkan target poin di markas Persita. Itulah mengapa, mantan juru taktik tim nasional Malaysia U-19 ini menyiratkan tak melakukan perubahan berarti dalam formasi starternya.
Jika ada perubahan, Bojan kemungkinan mengganti Ezra Walian dengan Yakob Sayuri. "Saya tak punya waktu banyak untuk mempersiapkan tim menghadapi Persita. Jadi normal saja. Saya hanya sedikit fokus membenahi penyelesaian akhir," ujar Bojan.
Jadwal lengkap dan live streaming pertandingan Persita Tangerang vs PSM Makassar bisa Bolaneters simak di bawah ini.
Jadwal Lengkap Pertandingan dan Live Streaming

Persita Tangerang vs PSM Makassar
- Stadion: Stadion Sport Center, Kelapa Dua, Tangerang
- Hari: Jumat, 6 Maret 2020
- Jam kick-off: 15.30 WIB
- Live: O Channel
- Live streaming: Vidio [Live streaming pada tautan berikut ini]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights Shopee Liga 1 2020: Persita Tangerang 1-1 PSM Makassar
Open Play 6 Maret 2020, 21:32
-
Hasil Pertandingan Persita Tangerang vs PSM Makassar: Skor 1-1
Bola Indonesia 6 Maret 2020, 17:42
-
Prediksi Persita Tangerang vs PSM Makassar 6 Maret 2020
Bola Indonesia 6 Maret 2020, 09:10
-
Hasil Pertandingan Bali United vs Persita Tangerang: Skor 0-0
Bola Indonesia 1 Maret 2020, 22:46
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:11
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Malaysia Open 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:03
-
Kabar Baik MU! Bruno Fernandes dan Mason Mount Fix Comeback Lawan Burnley
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:41
-
Telan Dua Hasil Imbang Beruntun, Matheus Cunha Minta MU Lekas Move On
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:24
-
Kritik Manajemen MU, Ruben Amorim Terancam Dipecat?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 09:59
-
Daftar Pemain Voli Putri Gresik Phonska Plus Pupuk Indonesia di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:57
-
Panduan Lengkap Skrining BPJS Kesehatan 2026: Begini Caranya!
News 5 Januari 2026, 09:11
-
Daftar Pemain Voli Putra Jakarta Garuda Jaya di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:08
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43






















KOMENTAR