
CEO PT Liga Prima Indonesia Sportindo (LPIS), Widjajanto di hadapan wartawan, Rabu (01/8) mengatakan kalau wacana ini muncul saat mereka berkonsultasi dengan AFC. Federasi sepak bola se-Asia itu merekomendasikan PSSI untuk kembali memakai format dua wilayah.
Luas wilayah negara Indonesia yang luas menjadi alasan dari sistem kompetisi yang pernah digunakan pada era Ligina tersebut. "Kita harus realistis dengan geografis Indonesia. Apalagi, salah satu pengeluaran terbesar klub adalah soal transportasi laga away,” ujar Widjajanto.
Selain untuk menekan pengeluaran tim, menurut Widjajanto, sistem dua wilayah bisa menampung penyatuan dua liga yang sedang dibahas JC.
Wacana ini juga dibenarkan oleh Deputi Sekjen PSSI bidang kompetisi, Saleh Ismail Mukadar. "Kira-kira akan dibagi dalam dua wilayah. Sebab kita tahu sendiri, secara geografis, Indonesia lebih luas dari negara di Eropa. Kalau satu wilayah jelas menguras dana," ucap Saleh.
Namun, baik Saleh dan Widjajanto membantah kalau ini semua sudah final. Masih sebatas wacana yang akan diapungkan dalam pertemuan JC pekan ini. (fjr/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
LPIS Apungkan Wacana Kompetisi Format Dua Wilayah
Bola Indonesia 1 Agustus 2012, 22:49
-
Hari Ini, JC Gelar Pertemuan di Kantor PSSI
Bola Indonesia 27 Juli 2012, 09:45
-
Tiga Juara Grup DU Hampir Pasti Berlaga di Kompetisi Teratas
Bola Indonesia 26 Juni 2012, 22:22
-
Saleh Mukadar: Format Kompetisi Musim Depan Belum Dibicarakan
Bola Indonesia 23 Juni 2012, 09:04
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR