Menurut informasi yang dihimpun oleh Bola.net, pertemuan ini merupakan tindak lanjut atas kekecewaan Arek Bonek 1927 terhadap komentar Cholid Goromah, salah seorang petinggi klub, di salah satu koran lokal Surabaya.
Pertemuan secara tertutup tersebut juga bertujuan untuk mendapatkan hubungan manajemen dengan Arek Bonek 1927 yang sempat merenggang. "Pertemuan ini tujuannya untuk menyamakan suara, antara tiga elemen yang ada," kata Ram Surahman, salah satu pengurus Persebaya.
Menurut Ram, pertemuan tersebut dihadiri oleh Saleh Ismail Mukadar selaku komisaris PT Persebaya Indonesia, Cholid Ghoromah, dan Saleh Hanifah. Mereka bertemu langsung dengan perwakilan Bonek. Selain itu, hadir pula perwakilan dari klub internal. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persebaya dan Bonek 1927 Sudah Berdamai
Bola Indonesia 7 Oktober 2015, 20:55
-
Manajemen Persebaya Temui Bonek 1927
Bola Indonesia 7 Oktober 2015, 20:51
-
Vigit Waluyo Emoh Tanggapi Saleh Mukadar
Bola Indonesia 1 Juli 2015, 17:48
-
Saleh Tak Yakin Keterlibatan Cholid di Persebaya DU
Bola Indonesia 30 Juni 2015, 14:49
-
Saleh: Tujuan Utama Persebaya 1927 Adalah Pengakuan
Bola Indonesia 16 Juni 2015, 17:17
LATEST UPDATE
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
-
Kata-kata Pertama Antoine Semenyo Setelah Gabung Man City dan Tolak MU-Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:07
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR