Bola.net - Pelatih Madura United, Rahmad Darmawan, menyambut baik akan digulirkannya kompetisi pada 1 Oktober 2020. RD -sapaan akrabnya- akan segera menyiapkan program.
Kepastian kick off Shopee Liga 1 2020 pada 1 Oktober disampaikan PT. Liga Indonesia Baru dalam surat bernomor 244/LIB-COR/VII/2020. Kompetisi akan bergulir sampai 28 Februari 2021.
"Sebagai pelatih, tentu kita segera menyiapkan rencana program untuk segera latihan bersama tim," katanya kepada awak media, Sabtu (11/7/2020).
Menurut mantan pelatih timnas Indonesia U-23 tersebut, dirinya sudah berkoordinasi dengan manajemen untuk menyusun program. Keputusannya, latihan akan dimulai 1 September.
"Tadinya memang kami menginginkan bulan Agustus, tapi karena kita juga tahu bahwa di Jawa Timur sampai saat ini masih sangat tinggi sekali, di zona merah," lanjut RD.
"Kita juga melihat nanti potensi-potensi lain yang mungkin bisa mengganggu latihan, jadi kita mengambil kesimpulan kemarin mulai di 1 September," tegasnya.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters.
Berlangsung Ketat

Namun, RD menegaskan bahwa kompetisi harus digelar dengan menerapkan dengan protokol kesehatan yang sangat ketat. Serta harus melihat situasi sebulan sebelum kompetisi digulirkan.
"Bagaimanapun kita tetap mengacu kepada BNPB dalam mengambil kebijakan," tegas pelatih asal Lampung tersebut.
Tentunya, pelatih yang pernah menukangi Persija Jakarta tersebut berharap pandemi Covid-19 segera berakhir. Sehingga masyarakat dan seluruh pelaku sepak bola bisa beraktivitas normal.
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
Baca juga artikel-artikel lainnya:
- Arema FC Beber Alasan Bersikeras Ingin Liga 1 2020 Dilanjutkan
- Irfan Bachdim dalam Angka: Idola di Piala AFF 2010
- Saddil Ramdani dalam Angka: Salah Satu Talenta Muda Terbaik Indonesia
- Renegosiasi Kontrak Belum Tuntas, Jadwal Latihan Arema FC Kembali Tertunda
- Tanggapan Pelatih Persebaya Terkait Rencana Kompetisi Diputar 1 Oktober
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
RD Menjawab Kemungkinan Maju dalam Pilkada Lampung Tengah
Bola Indonesia 11 Juli 2020, 22:07
-
Rahmad Darmawan Bersedia Gajinya Dipangkas 50 Persen
Bola Indonesia 11 Juli 2020, 21:07
-
Madura United Akan Mulai Latihan 1 September 2020
Bola Indonesia 11 Juli 2020, 20:20
-
Rahmad Darmawan Apresiasi Gelaran Laga Reuni Bertajuk Football Is Back
Bola Indonesia 11 Juli 2020, 19:52
-
Dicalonkan Sebagai Cawabup Lampung Tengah, Ini Kata Rahmad Darmawan
Bolatainment 10 Juli 2020, 18:06
LATEST UPDATE
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Drama Final Liga Padel 2025: Tertinggal 0-3, ACDP Comeback Epik 4-3!
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 09:42
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR