Pada pertandingan ini, Madura United tak menurunkan sejumlah pemain andalannya macam Bayu Gatra. Namun, hal ini tak membuat kekuatan skuat besutan Gomes de Oliveira ini banyak berkurang.
Terbukti sembilan menit laga berselang, Toni Mossi mampu membawa Madura United unggul. Sepakan kerasnya di muka kotak penalti langsung mengoyak gawang Perseru Serui.
Gol Toni Mossi ini membuat tempo permainan meningkat. Kedua tim sama-sama bermain terbuka. Menit 39, Perseru akhirnya mampu menyamakan kedudukan. Gol skuat besutan Agus Sutiono ini dicetak Amandou Gakou.
Pada babak kedua, Madura United membuat sejumlah perubahan komposisi pemain. Mereka juga memasukkan Jeong Kwangsik, menggantikan Slamet Nurcahyo. Masuknya Jeong membuat permainan Madura United kian bertenaga. Beberapa kali, pemain asal Korea Selatan ini membahayakan gawang Perseru.
Menit 64, Madura United kembali unggul. Kali ini, sundulan Rishadi Fauzi sukses menembus gawang Perseru Serui. Usai gol Rishadi Fauzi tersebut, kedua tim sempat memiliki sejumlah peluang. Namun, sampai laga usai, tak ada gol tambahan tercipta. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madura United Masih Beri Kesempatan Jeong Kwangsik
Bola Indonesia 22 April 2016, 20:32
-
Madura United Menang, Gomes de Oliveira Senang
Bola Indonesia 22 April 2016, 20:29
-
Madura United Bekuk Perseru Serui
Bola Indonesia 22 April 2016, 20:24
-
Ini Alasan Madura United Coret Gerald Pangkali
Bola Indonesia 21 April 2016, 19:27
-
Madura United Bakal Ikuti Trofeo Surabaya United
Bola Indonesia 20 April 2016, 21:23
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR