Bola.net - - Madura United berbenah jelang laga kedua mereka di ajang Piala Presiden 2017 melawan Perseru Serui (14/2). Tak mau kembali gagal meraih poin, Laskar Sape Kerap membenahi penyelesaian akhir mereka jelang laga kedua mereka di Grup 5.
"Dari evaluasi yang kami lakukan terhadap tim ini, banyak hal yang perlu dilakukan pembenahan. Hal yang perlu dibenahi terutama adalah kesabaran pemain dalam penyelesaian akhir," ujar Pelatih Madura United, Gomes de Oliveira.
Menurut Gomes, dalam dua kali latihan jelang laga kedua mereka, para pemain Madura United sudah mulai bisa memperbaiki kekurangan mereka. Selain itu, pelatih asal Brasil tersebut menilai anak asuhnya sudah kian matang dalam kerjasama.
"Semoga ini bisa dijalankan Nanti pada pertandingan yang kedua saat menghadapi Perseru Serui," tuturnya.
Pada pertandingan pertama mereka, melalui gol semata wayang Vendry Mofu, Madura United harus menelan kekalahan kala menjamu Semen Padang di Stadion Gelora Ratu Pamelingan Pamekasan.
Sementara itu, selain penyelesaian akhir, Gomes masih mengatakan ada hal lain yang harus dibenahi oleh anak asuhnya jelang laga kedua mereka. Hal tersebut adalah kerjasama antar pemain.
"Yang utama dari persiapan ini, kami fokus pada pembenahan tim dan meningkatkan kekompakan di masing-masing lini," tandas pelatih berusia 54 tahun ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madura United Benahi Penyelesaian Akhir
Bola Indonesia 10 Februari 2017, 20:54
-
Madura United Siap Main Ofensif Lawan Semen Padang
Bola Indonesia 8 Februari 2017, 09:52 -
Gomes: Fachruddin Hadiah Berharga Bagi Madura United
Bola Indonesia 7 Februari 2017, 14:53 -
Madura United Tak Paham Peta Kekuatan Lawan
Bola Indonesia 6 Februari 2017, 20:58 -
Pemain Anyar Madura United Diminta Kerja Keras
Bola Indonesia 3 Februari 2017, 17:54
LATEST UPDATE
-
Menyala Bersama Kanada, John Herdman Dinilai Cocok Nahkodai Timnas Indonesia
Tim Nasional 6 Januari 2026, 18:07
-
Resmi! Chelsea Perkenalkan Liam Rosenior Sebagai Manajer Baru
Liga Inggris 6 Januari 2026, 17:42
-
Live Streaming Lecce vs Roma - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 6 Januari 2026, 17:00
-
AC Milan Cari Bek Baru, Nathan Ake Jadi Peluang atau Sekadar Mimpi?
Liga Italia 6 Januari 2026, 15:28
-
Prediksi West Ham vs Nottingham Forest 7 Januari 2026
Liga Inggris 6 Januari 2026, 15:19
-
Luapan Emosi Gonzalo Garcia Usai Cetak Hattrick di Laga Madrid vs Betis
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 14:57
-
Prediksi Pisa vs Como 6 Januari 2026
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:43
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40




















KOMENTAR