- Gelandang Persebaya Surabaya, Raphael Maitimo mengaku pasrah mendapat peran apapun dari pelatih anyarnya, Djajang Nurjaman. Mengingat ia pernah dimainkan sebagai striker oleh pelatih yang karib disapa Djanur itu.
Maitimo pernah diplot sebagai striker oleh Djanur ketika membela Persib Bandung. Bahkan gelandang naturalisasi asal Belanda ini menjelma sebagai pemain paling tajam di tim kebanggaan Kota Kembang itu.
Namun meski pasrah mendapat peran apapun, Maitimo menegaskan bahwa posisi favoritnya tetap sebagai gelandang serang. Karena di posisi ini, dia bisa mencetak gol atau menyumbang assist untuk rekan-rekannya.
”Musim lalu [di Persib Bandung] pelatih butuh saya main sebagai second striker atau gelandang serang. Posisi favorit saya gelandang serang, saya bisa kasih assist dan bisa juga cetak gol,” kata Maitimo.
”Tapi yang penting saya bisa bantu tim untuk kemenangan,” sambungnya.
Yang pasti, mantan pemain Madura United ini mengaku senang dengan kehadiran Djanur di Persebaya. Ia berharap pelatih 53 tahun tersebut mampu memberikan yang terbaik untuk Green Force.
”Saya sudah bekerja bersama dengan coach Djanur musim lalu di Persib Bandung setengah musim, saya senang dia bergabung dengan Persebaya,” tambahnya.
”Mudah-mudahan dia bisa kasih terbaik untuk tim ini karena menurut saya tim ini sangat bagus dan coach Djanur juga pelatih yang sangat berkualitas,” pungkasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Maitimo Rela Bermain di Posisi Apapun Bersama Djanur
Bola Indonesia 4 September 2018, 16:46 -
Kabar Baik, Maitimo Kembali Berlatih dengan Persebaya
Bola Indonesia 4 September 2018, 16:29 -
Maitimo Senang Bereuni dengan Djajang Nurjaman di Persebaya
Bola Indonesia 25 Agustus 2018, 23:15 -
Maitimo Ragu Bisa Tampil Lawan Barito Putera
Bola Indonesia 8 Agustus 2018, 01:28 -
Pemain Persebaya Sebut PSIS Main Kotor dan Salahkan Wasit
Bola Indonesia 22 Juli 2018, 23:30
LATEST UPDATE
-
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR