
"Runtuhnya mental kami di pertandingan ini tak lepas dari penalti yang diberikan wasit pada Arema. Semangat para pemain langsung jatuh sejak saat itu," ujar Andi dalam konferensi pers usai pertandingan, Selasa (17/07).
Sementara itu, alasan lebih teknis diungkapkan Asisten Pelatih Bontang, Taufik Hirman. Buruknya penampilan anak asuhnya di laga ini tak lepas dari tidak pernahnya mereka berlatih menghadapi laga ini.
"Memang, menghadapi laga ini, kita belum berlatih sekalipun. Kita hanya datang, bertanding dan menyelesaikan kewajiban. Terakhir kali kita bermain bersama sudah sepekan lalu, di laga home menghadapi Arema," ungkapnya.
Lebih lanjut, Taufik menjelaskan bahwa di laga ini, timnya kekurangan stok kiper. Alhasil, begitu Firman Nurdin terkena kartu merah, mereka harus memainkan Sumardi sebagai penjaga gawang utama. Padahal, kiper ketiga, yang juga pelatih kiper ini, sudah lewat masa keemasannya sebagai pemain.
"Kiper kedua kami, M. Ridwan, absen karena dipanggil Timnas," tandasnya. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arema IPL Happy Ending, Dejan Antonic Bahagia
Bola Indonesia 17 Juli 2012, 20:05
-
Manajer Bontang FC: Penalti Runtuhkan Mental Kami
Bola Indonesia 17 Juli 2012, 19:27
-
IPL Review: Pesta Tujuh Gol Arema di Gajayana
Bola Indonesia 17 Juli 2012, 17:40
-
HT Review: Arema Sementara Ungguli Bontang FC 3-0
Bola Indonesia 17 Juli 2012, 16:31
-
PSM Dekati Tiga Calon Sponsor Musim Depan
Bola Indonesia 17 Juli 2012, 15:25
LATEST UPDATE
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR