Pelatih Martapura FC, Frans Sinatra Huwae mengatakan, bergabungnya ketiga pemain ini sedikit banyak menambah kekuatan pasukannya. "Kita dapat tenaga tambahan dari eks Barito. Mudah-mudahan mereka bisa cepat berkolaborasi dengan pemain Martapura lainnya," ucap Frans.
Selain suntikan tenaga dari tiga pemain eks Barito, Martapura juga memungkinkan untuk turun dengan satu pemain asing, yakni Charles Orock. Namun menurut Frans Sinatra, belum ada jaminan bagi Orock untuk turun di laga lawan Persebaya United, Rabu (2/9) besok sore.
Mantan gelandang Timnas Indonesia era 90an ini menambahkan, Martapura FC sangat menyambut baik turnamen Piala Presiden 2015 ini. "Kami bersyukur karena sepakbola akhirnya bergulir kembali," imbuhnya.
"Ayo sukseskan Piala Presiden. Apapun hasilnya di lapangan nanti, mari kita sama-sama untuk menerimanya. Menang atau kalah itu hasil akhir yang harus kita terima bersama-sama," pungkas Frans Sinatra.( (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wah, Persebaya United tak Hafal Pemain Martapura FC
Bola Indonesia 1 September 2015, 22:21
-
Martapura FC Sanjung Persebaya United
Liga Inggris 1 September 2015, 16:30
-
Martapura FC Andalkan Eks Barito Putera
Bola Indonesia 1 September 2015, 16:27
-
Martapura FC Yakin Imbangi Persebaya
Bola Indonesia 1 September 2015, 16:24
-
Persebaya United Tetap Gunakan Striker Tunggal
Bola Indonesia 1 September 2015, 11:17
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR