"Kalau berdasar kontrak, ia hanya dikontrak sepanjang Piala Presiden," ujar General Manager Arema Cronus, Ruddy Widodo.
"Kita tunggu dulu evaluasi pelatih," sambungnya.
Sebelumnya, Arema Cronus sukses meraih gelar juara ketiga Piala Presiden. Pada pertandingan yang dihelat di Stadion Kapten I Wayan Dipta Gianyar, Sabtu (17/10) akhir pekan lalu, Fabiano Beltrame dan kawan-kawan sukses mengandaskan Mitra Kukar dua gol tanpa balas. Dua gol Arema Cronus pada laga tersebut dicetak Cristian Gonzales dan Hendro Siswanto.
Sepanjang gelaran Piala Presiden ini, Lancine Kone sukses menunjukkan permainan impresifnya. Mantan penggawa Persipura ini sukses membuat lini tengah Arema Cronus lebih berwarna. Selain itu, ia juga menyumbang empat gol pada ajang ini.
Menurut Ruddy, Kone -juga Morimakan Koita- bakal mudik pekan depan. Mereka akan pulang kampung ke negara masing-masing pada tanggal 25 Oktober mendatang.
"Tiket mereka sepekan setelah Piala Presiden," tandasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manajemen Nilai Kone dan Koita Sukses di Arema Cronus
Bola Indonesia 19 Oktober 2015, 18:03
-
Masa Depan Kone, Arema Cronus Tunggu Rapor Pelatih
Bola Indonesia 19 Oktober 2015, 17:59
-
Piala Presiden Rampung, Lancine Kone Pilih Pulang Kampung
Bola Indonesia 18 Oktober 2015, 10:38
-
Siapa Raja Gol Piala Presiden 2015?
Bola Indonesia 16 Oktober 2015, 14:37
-
Hadapi PSGC, Arema Cronus Tetap Andalkan Skuat Inti
Bola Indonesia 9 September 2015, 17:32
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58























KOMENTAR