Bola.net - - Ilija Spasojevic masih belum menunjukkan ketajamannya di Bali United. Ia mengatakan bahwa dirinya masih membutuhkan waktu untuk adaptasi.
Penyerang 30 tahun tersebut gabung dengan Bali United pada bursa transfer musim ini setelah meninggalkan Bhayangkara FC. Kehadiran Spaso sebenarnya diharapkan untuk menggantikan peran Silvano Comvalius yang sangat produktif bersama Bali United musim lalu.
Sejauh ini, Spaso bersama Bali United baru mengumpulkan tiga gol di semua kompetisi dari delapan penampilan. Produktivitasnya ini masih belum memenuhi ekspektasi.
Kurang tajamnya tim berjuluk Serdadu Tridatu tersebut membuat mereka harus kalah di final Piala Presiden 2018 ketika bertemu dengan Persija Jakarta.
Spaso mengatakan masih membutuhkan waktu untuk adaptasi dengan tim. Selain itu, timnya memang kesulitan mencetak gol dalam beberapa pertandingan terakhir.
“Iya tentu saja kita masih butuh waktu adaptasi dengan satu sama lain,” ucap Spaso.
“Sudah beberapa pertandingan terakhir, kita kesulitan menciptakan peluang dan gol. Tentu saja kita harus perbaiki cepat sebelum Liga 1 dimulai,” sambungnya.
Tiga gol Spaso bersama Bali United terjadi ketika menjalani babak playoff Liga Champions Asia 2018. Satu gol sisanya terjadi ketika ia turun di Piala Presiden tahun ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jarang Pulang, Istri Cantik Spaso Sebut Suaminya seperti Bang Toyib
Bolatainment 22 Februari 2018, 10:51
-
Masih Minim Gol di Bali United, Begini Pembelaan Spaso
Bola Indonesia 22 Februari 2018, 10:33
-
Gabung Timnas Obati Kekecewaan Spaso di Bali United
Bola Indonesia 20 Februari 2018, 16:19
-
Segan! Spaso Masuk 10 Pemain Yang Diperhitungkan di AFC Cup
Asia 7 Februari 2018, 11:20
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58























KOMENTAR