Kerja tim yang mengambil alih tugas PSSI tersebut, juga harus tetap sesuai dengan roadmap dan blueprint yang telah disusun Kemenpora.
Dengan demikian, benar-benar mampu memperbaiki tata kelola dan prestasi sepak bola nasional.
"Saya hanya melanjutkan pengarahan kepada Tim Transisi untuk melanjutkan program-program yang sudah ditentukan. Saya meminta agar kerja-kerja mereka sesuai dengan guidance dalam roadmap dan blueprint yang telah disusun," kata Menpora Imam usai rapat Tim Transisi, Selasa (19/5).
Rapat tersebut, merupakan kali kedua setelah rapat perdana digelar Rabu (13/5). Cak Imam- sapaan akrab Menpora Imam- tidak dapat bergabung pada pertemuan pertama Tim Transisi karena sedang memberikan semangat kepada Tim Sudirman Cup Indonesia yang tengah berlaga di Tiongkok. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Matangkan Format Turnamen, Tim Transisi Tunggu Dana
Bola Indonesia 19 Mei 2015, 23:03 -
Delegasi Tim Transisi ke FIFA Segera Diputuskan
Bola Indonesia 19 Mei 2015, 20:10 -
Tim Transisi Juga Siapkan Cabor Sepakbola ke SEA Games 2015
Tim Nasional 19 Mei 2015, 19:55 -
Siapkan Kompetisi, Tim Transisi Berkantor di Lantai 9 Kemenpora
Bola Indonesia 19 Mei 2015, 19:52 -
Tanpa Koordinasi Tim Transisi, Turnamen PT Liga Terancam Gagal
Bola Indonesia 19 Mei 2015, 19:50
LATEST UPDATE
-
Bayern Coba Goda Jurrien Timber, Begini Respon Arsenal
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:06 -
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR