Bola.net - - Pelatih Persebaya Surabaya, Iwan Setiawan menyambut positif berangkatnya ratusan Bonek ke Kalimantan Selatan. Bonek akan memberikan dukungan langsung pada skuat Bajul Ijo saat menghadapi Martapura FC, Minggu (30/4).
"Alhamdulillah saya pribadi senang sekali dan berterima kasih kepada teman-teman Bonek atas supportnya," ungkap Iwan kepada Bola.net, Kamis (27/4).
Menurut Iwan, sejak awal menangani tim kebanggaan Kota Pahlawan tersebut dirinya memang menginginkan jiwa militan dari Bonek menjadi filosofi dalam membangun tim Persebaya Surabaya.
"Jiwa militan Bonek akan saya jadikan filsuf di tim kita. Karena menurut saya jiwa militan bonek ini sangat positif, jujur aja ini sesuai dengan jiwanya kita," imbuh Iwan.
Mantan arsitek Pusamania Borneo FC itu menilai kehadiran Bonek di Stadion Demang Lehman akan memberikan suntikan motivasi bagi Rendi Irwan dan kolega dalam berjuang meraih kemenangan di kandang lawan.
"Ini sungguh luar biasa karena apa yang mereka lakukan tentu berdampak besar terhadap motivasi kami," tegas Iwan.
Untuk diketahui, sekitar 500 suporter Persebaya atau Bonek akan menghijaukan stadion Demang Lehman. Mereka bahkan rela menempuh perjalanan menggunakan kapal ke Kalimantan demi mendukung Persebaya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Militansi Bonek Jadi Pelecut Semangat Persebaya
Bola Indonesia 27 April 2017, 19:27
-
Ratusan Bonek Naik Kapal ke Kalimantan Demi Dukung Persebaya
Bola Indonesia 27 April 2017, 14:19
-
Bonek: Harga Tiket Kandang Persebaya Selangit
Bola Indonesia 8 April 2017, 14:55
-
Bonek Card Bisa Jadi Simalakama
Bola Indonesia 6 April 2017, 16:28
-
Bonek Ajak Suporter Liga 2 Satu Suara Tolak Regulasi
Bola Indonesia 2 April 2017, 11:34
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR