Asisten Manajer Tim Mitra Kukar, Nor Alam dihubungi dari Samarinda, Kaltim, Senin, mengatakan timnya berharap bisa meraih kemenangan pada laga terakhir putaran pertama saat menjamu Persiba Balikpapan, Jumat (4/5) pekan depan.
"Target tersebut untuk bisa mempertahankan posisi kami di puncak klasemen putaran pertama musim ini," tutur Nor Alam.
Saat ini tim asuhan pelatih Stefan Hansson telah mengoleksi 17 poin dari sembilan laga, dan berada di peringkat kedua di bawah Persela Lamongan dengan keunggulan dua poin sebagai pimpinan klasemen.
Namun seiring tumbangnya Persela Lamongan di tangan Putra Samarinda, maka skuat Naga Mekes berpeluang kembali merebut posisi punca.
"Kami akan kosentrasi di pertandingan terakhir melawan Persiba dan berharap hasil sempurna, meskipun tim Persela juga punya peluang menyalip di pertandingan terakhirnya," jelas Nor Alam. (ant/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gresik United Waspadai Rachmat Affandi dan Ramdani
Bola Indonesia 28 April 2014, 22:12
-
Persija Ingin Amankan Posisi Tiga Besar
Bola Indonesia 28 April 2014, 21:43
-
Mitra Kukar Incar Juara Paruh Musim Wilayah Timur
Bola Indonesia 28 April 2014, 20:28
-
Persija Matangkan Organisasi Pertahanan
Bola Indonesia 28 April 2014, 20:00
-
Lawan Persija, Gresik United Janjikan Perlawan Ketat
Bola Indonesia 28 April 2014, 19:46
LATEST UPDATE
-
Pengakuan Jujur Jonathan David: Luka Gagal Panenka dan Hangatnya Pelukan Juventus
Liga Italia 7 Januari 2026, 08:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 06:16
-
Rapor Pemain Juventus Saat Gilas Sassuolo: Penebusan Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:37
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR