"Saya sangat optimis kami masih bisa lolos sebagai runner up," tegas Hartono, Selasa (21/5).
Klub berjuluk Laskar Mojopahit itu kini berada di posisi kedua klasemen sementara Grup 5 dengan 18 angka. Mereka terpaut 4 angka dari sang juara grup, Persik.
Namun, posisi RMP yang sudah melakoni 10 laga belum lah aman. Saat ini PSIM Yogyakarta membuntuti mereka dengan 14 angka hasil dari 9 laga. "Poin tertinggi PSIM adalah 23 angka. Tapi dua pertandingan mereka away. Kita bisa 24 kalau menang di home dan away," jelas Hartono.
Hartono pun berharap usahanya untuk lolos dengan memaksimalkan dua laga sisa menjamu Persewangi Banyuwangi dan away ke markas Persis Solo tidak dihadang permainan kotor para lawan PSIM nantinya. "Mari kita sama-sama bersaing sehat dan fair play," tambahnya. (fjr/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persik Janji Tak Akan Main Mata
Bola Indonesia 21 Mei 2013, 18:27
-
Mojokerto Putra Optimis Lolos Sebagai Runner Up
Bola Indonesia 21 Mei 2013, 18:00
-
Tony Ho Berharap Barisan Strikernya Kembali
Bola Indonesia 20 Mei 2013, 20:00
-
Hartono Akui Timnya Kalah Mental Dari Persik
Bola Indonesia 20 Mei 2013, 19:29
-
Pelatih Persik Tak Menyangka Bisa Menang Besar
Bola Indonesia 20 Mei 2013, 19:17
LATEST UPDATE
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR