
Bola.net - Kontestan Liga 2, Persis Solo, telah mengamankan jasa Assanur Rijal Torres yang tampil bagus di Piala Menpora 2021. Namun, operasi transfer Persis diyakini belum akan berakhir usai mendaparkan bomber Persiraja Banda Aceh itu.
Persis memboyong Assanur Rijal dari Persiraja Banda Aceh dengan gratis. Pasalnya, kontrak striker berusia 25 tahun itu bersama Persiraja telah habis setelah tersingkir dari Piala Menpora.
Manuver Persis mencomot pemain dari Piala Menpora bukan datang secara tiba-tiba. Manajemen tim berjulukan Laskar Sambernyawa itu telah merencanakan secara matang sejak jauh-jauh hari.
Bidik Pemain Jago
Direktur Utama Persis, Kaesang Pangarep pernah mengatakan berniat membajak sejumlah pemain berkualitas dari Piala Menpora demi promosi ke Liga 1 pada tahun depan.
"Pokoknya, yang jago-jago di Piala Menpora, nanti akan bermain untuk Persis," kata Kaesang Pangarep setelah menemui Ketua PSSI, Mochamad Iriawan di Kantor PSSI, Jakarta Pusat, 7 April 2021.
Liga 1 Harga Mati
Dalam setiap kesempatan, Kaesang Pangarep selalu mengungkapkan target Persis secara menggebu-gebu. Putra kedua dari Presiden Jokowi ini ingin Persis naik kasta pada musim depan.
"Sedari awal, target Persis ke Liga 1 itu menjadi harga mati," imbuh pengusaha muda asal Solo tersebut.
Assanur Rijal menjadi pemain jebolan Piala Menpora pertama yang bergabung Persis. Saat ini, pemain asli Aceh itu memimpin daftar pencetak gol sementara dengan empat gol. Padahal, Persiraja telah tersingkir di babak penyisihan.
Disadur dari Bola.com (Penulis: Muhammad Adiyaksa/Ediror: Benediktus Gerendo, 13 Maret 2021)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Iwan Bule Bangga Raffi Ahmad dan Putra Presiden Akuisisi Klub Liga 2
Bola Indonesia 7 April 2021, 22:16
-
Satu Kata dari Jokowi usai Kaesang Pangarep Akuisisi Persis Solo
Bola Indonesia 7 April 2021, 21:18
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55






















KOMENTAR