Seperti yang diberitakan sebelumnya, Dutra merupakan pemain yang menyarankan manajemen Surabaya United untuk mendatangkan Thiago. Padahal menurut catatan Soccerway, Thiago adalah pemain yang mandul.
Ibnu Grahan, pelatih Surabaya United berharap Dutra ikut berperan dalam perkembangan penyerang berusia 28 tahun itu. "Kami bersyukur karena ada Dutra, karena dia pemain Brasil, pasti sering komunikasi dengan Dutra tentang situasi dan iklim sepakbola di Indonesia," ucap Ibnu.
Eks pelatih Persebaya 1927 ini berharap Thiago cepat beradaptasi. "Termasuk cuaca, makanan maupun adaptasi dengan para pemain. Mudah-mudahan cepat padu dengan pemain dan dia bisa tampil di Piala Jenderal Sudirman," tutur Ibnu. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Otavio Dutra Diharap Bantu Thiago
Bola Indonesia 2 November 2015, 12:10
-
Surabaya United Rekrut Striker Mandul dan Amatir
Bola Indonesia 30 Oktober 2015, 23:31
-
Evan Dimas dan Otavio Dutra Ikut Habibie Cup
Bola Indonesia 26 Oktober 2015, 12:17
-
Empat Pemain Persebaya United Jalani Latihan Terpisah
Bola Indonesia 22 September 2015, 19:30
-
Menang Besar, Persebaya Mulai Meyakinkan
Bola Indonesia 19 Agustus 2015, 20:10
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR