
Bola.net - - Pelatih Persebaya Surabaya, Djadjang Nurdjaman belum memutuskan untuk menambah pemain impor menyusul bakal berubahnya status Otavio Dutra dari pemain asing menjadi pemain naturalisasi.
Menurut Djanur, sapaan akrab Djadjang, pihaknya masih perlu berdiskusi dengan manajemen apakah perlu menambah pemain asing lagi untuk mengisi slot yang ditinggalkan bek asal Brasil itu.
"Saya perlu bicara dengan pak Nanang cs, dengan manajemen, apakah kebijakan mau nambah pemain lagi, untuk slot pemain asing, karena kita punya slot tambahan," ungkap Djanur usai pertandingan.
Sementara, selain Otavio Dutra, Persebaya sudah mengontrak tiga pemain asing yakni Amido Balde, Manuchekhr Dzhalilov dan Damian Lizio. Bahkan ketiganya sudah bermain di Piala Indonesia.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters.
Segera Tuntas
Sedangkan menurut Media Officer Persebaya, Nanang Prianto, proses naturalisasi Otavio Dutra bakal segera rampung pekan depan. Hanya saja, Nanang belum bisa menentukan tanggal pastinya.
"Jadi insyaallah dia akan clear naturalisasinya minggu depan, minggu depan itu kapan kita
umumkan nanti," tambah Nanang.
"Jadi jangan khwatir Dutra tidak bisa gabung timnas, karena naturalisasinya akan selesai minggu depan," tegasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Otavio Dutra Segera Jadi WNI, Persebaya Belum Putuskan Menambah Pemain Asing
Bola Indonesia 24 Februari 2019, 00:06
-
Persebaya Siap Melepas Tiga Pemainnya untuk Timnas Indonesia
Bola Indonesia 22 Februari 2019, 17:44
-
Otavio Dutra Senang dan Bangga Dipanggil Timnas Indonesia
Bola Indonesia 22 Februari 2019, 01:23
-
Tiga Bek Persebaya Dipanggil Timnas, Djanur Rasakan Dilema
Bola Indonesia 21 Februari 2019, 22:02
-
Memilih Jadi WNI, Otavio Dutra: Saya Cinta Indonesia
Bola Indonesia 21 Februari 2019, 21:45
LATEST UPDATE
-
AC Milan Cari Bek Baru, Nathan Ake Jadi Peluang atau Sekadar Mimpi?
Liga Italia 6 Januari 2026, 15:28
-
Prediksi West Ham vs Nottingham Forest 7 Januari 2026
Liga Inggris 6 Januari 2026, 15:19
-
Luapan Emosi Gonzalo Garcia Usai Cetak Hattrick di Laga Madrid vs Betis
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 14:57
-
Prediksi Pisa vs Como 6 Januari 2026
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:43
-
Sebut Wasit Mafia, Fabio Capello Buru-buru Beri Klarifikasi Penting
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40






















KOMENTAR