
Bola.net - - Arak-arakan memperingati keberhasilan Persija Jakarta menjadi juara Go-Jek Liga 1 bersama Bukalapak 2018 harus tertunda. Pasalnya, tim berjuluk Macan Kemayoran itu langsung mengalihkan fokus ke Piala Indonesia.
Persija akan dijamu Bogor FC pada babak 64 besar Piala Indonesia. Pertandingan tersebut bakal digelar di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, pada Rabu (12/12).
Lewat keterangan resminya, Persija mengumumkan bahwa parade juara yang rencananya akan dihelat hari ini, Senin (10/12) diundur hingga batas waktu yang belum ditentukan. Nantinya, pihak Macan Kemayoran akan memberikan informasi lebih lanjut.
"Mengingat Persija akan bermain di Piala Indonesia di Bali, pawai juara tidak mungkin diadakan sesuai rencana. Selanjutnya, pawai akan diinformasikan lebih lanjut," tulis Persija di akun Instagram resminya.
Digelar di Akhir Pekan?
Direktur Utama Persija, Gede Widiade membocorkan kapan parade juara timnya bakal berlangsung. Rencananya, pesta juara Macan Kemayoran akan digelar pada Sabtu, 15 Desember mendatang.
"(Pesta juara) diundur karena Persija bermain di Bali hari Rabu untuk melawan Bogor FC di Piala Indonesia," kata Gede.
Gede memperkirakan parade juara timnya bakal berlangsung pada akhir pekan ini. "Insya Allah Sabtu (15 Desember 2018)," imbuhnya.
Berita Video
Berita video suporter Persija Jakarta yang tidak memiliki tiket, melakukan selebrasi di tempat nobar Plaza timur GBK saat mengetahui tim kesayangan mereka berhasil menjadi juara Liga 1 2018.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gede Widiade Tanggapi Keinginan Teco Rekrut Beto dan Vizcarra
Bola Indonesia 10 Desember 2018, 22:57 -
Persija Juara Liga 1, Ini 5 Fakta Yang Mungkin Kalian Belum Tahu
Bola Indonesia 10 Desember 2018, 17:13 -
Video: Momen-momen Seru The Jakmania di Luar SUGBK saat Persija Juara
Open Play 10 Desember 2018, 15:59 -
Bawa Persija Juara, Marko Simic Dapat Selamat dari Dejan Lovren
Bola Indonesia 10 Desember 2018, 15:27 -
Ramdani Lestaluhu Ingin Bertahan Selama Mungkin di Persija
Bola Indonesia 10 Desember 2018, 15:03
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR