Alhasil, kuota tiga pemain asing The Boys Are Back- julukan PBR- kini sudah terpenuhi. Sebab sebelumnya, sudah dua terdapat dua pemain. Masing-masing yakni, Dennis Romanovs dan Boban Nikolic.
Pelatih Kepala PBR, Dejan Antonic, menuturkan jika menaruh harapan besar pada Gaston. Sebab disebutkan Dejan, jika Castano sangat mengetahui karakter permainan yang diinginkannya.
"Gaston sudah mengetahui program latihan saya. Sehingga, dia juga tidak butuh waktu lama untuk beradaptasi. Kini, saya menjadi memiliki lebih banyak pilihan pemain di lini depan," tuturnya.
"Satu alasan lainnya, Gaston adalah tipe pemain yang bisa membantu pemain muda untuk maju," imbuhnya.
Pendapat serupa, ternyata dirasakan gelandang PBR, Kim Kurniawan. Menurutnya, hal tersebut juga memperbesar kepercayaan diri untuk mendapatkan prestasi yang ingin dicapai.
"Sebab, Gaston merupakan pemain bagus. Karena itu, pasti membantu untuk lini depan dan menjadi tenaga baru serta menambah variasi serangan. Sebelumnya, hanya Yongki Aribowo yang berada di lini depan setelah Syamsir Alam mengalami masalah dengan dokumen. Jadi, kami hanya tersisa satu striker," pungkas Kim. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PBR Kembali Diperkuat Gaston, Ini Kata Dejan Antonic
Bola Indonesia 13 April 2015, 00:17 -
Gaston Ladeni Pria Hidung Belang yang Tawar Jupe 2 Miliar
Bolatainment 28 Oktober 2014, 12:44 -
Ke Padang, PBR Tanpa Tiga Pemain Andalan
Bola Indonesia 9 Agustus 2014, 12:23 -
Bola Indonesia 22 Mei 2014, 23:46
-
Review ISL: Gresik United Gagal Menang Lagi
Bola Indonesia 23 April 2014, 17:36
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap, Hasil, Klasemen, dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 4 Oktober 2025, 09:12 -
Jadwal Lengkap, Hasil, Klasemen, dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 09:08 -
Hasil FP2 Moto2 Mandalika 2025: Manuel Gonzalez dan Diogo Moreira Terdepan
Otomotif 4 Oktober 2025, 09:07 -
Alisson Tumbang, Bakal Absen Bela Liverpool Beberapa Pekan ke Depan
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 09:07 -
Hasil FP2 Moto3 Mandalika 2025: Adrian Fernandez Tercepat, Ungguli David Munoz
Otomotif 4 Oktober 2025, 08:48 -
Amorim Tegaskan Formasi Tiga Bek Bukan Biang Kerok Hasil Buruk Manchester United
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 06:30 -
Diterpa Kritik Tajam, Amorim Pilih Bertahan dan Pasrahkan Nasibnya ke Dewan MU
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:59
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR