
Bola.net - Setelah sempat tutup mulut, pelatih Persebaya Surabaya, Aji Santoso, akhirnya buka suara terkait Taisei Marukawa. Aji mengatakan bahwa gelandang asal Jepang itu dalam proses menuju Kota Pahlawan.
Namun, Taise Marukawa harus menjalani karantina mandiri setelah melakukan perjalanan dari negaranya. Itu merupakan prosedur yang harus dilewati setiap pemain asing yang datang ke Indonesia.
Menurut Aji, sebelum bergabung dengan tim, Taisei Marukawa harus menjalani pemeriksaan kesehatan atau medical check-up. Itu adalah tahapan yang harus dilalui pemain asing anyar.
"Dia kan masih karantina. Setelah karantina, dia datang ke Surabaya, check up. Kalau lolos check up, dia bisa ikut latihan," kata Aji Santoso.
Dikatakan juru taktik asal Kepanjen, Kabupaten Malang tersebut, hasil tes medis akan menentukan bergabung tidaknya Taisei Marukawa.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters.
Mengisi Slot Asia

Taisei Marukawa sendiri diproyeksikan untuk mengisi slot asing Asia. Dia merupakan satu dari dua pemain impor yang lebih dulu didatangkan oleh tim Kota Pahlawan.
Menurut informasi di laman Transfermarkt, Taisei Marukawa bisa berperan sebagai gelandang kanan kiri dan gelandang serang. Namun, gelandang kiri menjadi posisi utamanya.
Taisei Marukawa juga pernah bermain di Eropa, tepatnya di Liga Malta dan Latvia. Bahkan, dia juga pernah tampil dalam kualifikasi Liga Europa bersama Valleta FC.
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Persela Pastikan Tak Lanjutkan Kerjasama dengan Melvyn Lorenzen
- Baru Gabung Latihan Persebaya, Alwi Slamat Bakal Dapat Program Tambahan
- Hampir Sepekan Latihan, Penggawa Persebaya Alami Banyak Peningkatan
- Liga 1 2021 Berpeluang Digelar dengan Penonton
- Izin Kompetisi Bakal Segera Turun, Ini Tanggapan Arema FC
- Ini Toh Alasan PSSI Pusatkan Penyelenggaraan Liga 1 2021 di Pulau Jawa
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55























KOMENTAR