Bola.net - - Pelatih Persija Jakarta, Stefano Cugurra Teco, mengatakan bahwa perayaan Hari Paskah tak membuat timnya terganggu ketika akan menghadapi Arema FC di pekan kedua Go-Jek Liga 1 bersama Bukalapak. Ia tetap berdoa pada Tuhan dan semua elemen di tim bisa bersikap profesional.
Jumat Agung jatuh pada 30 Maret 2018, atau satu hari sebelum Persija meladeni Arema. Hari besar agama Nasrani tersebut juga dirayakan skuat Macan Kemayoran yang beragama Nasrani, termasuk Stefano Teco.
Pelatih asal Brasil itu mengaku tidak punya hari khusus untuk berdoa kepada Tuhan.
"Saya beragama Katolik dan lama tinggal di banyak negara seperti Arab yang mayoritas memeluk Islam. Saya pikir pemain dan pelatih bisa bersikap profesional. Saya tidak butuh satu hari untuk berdoa kepada Tuhan," ujar Teco ketika ditanyai di Stadion Utama Gelora Bung Karno.
"Akan tetapi, saya setiap hari berdoa dan berterima kasih kepada Tuhan karena punya karier baik dan keluarga saya juga bahagia di sini. Pemain yang merayakan Jumat Agung tidak ada masalah, kita harus fokus sebagai profesional," tambahnya.
Pertandingan antara Persija Jakarta vs Arema tersebut akan berlangsung pada hari Sabtu (31/3) sore di Stadion Gelora Bung Karno. Laga krusial bagi kedua kubu tersebut akan disiarkan langsung oleh Indosiar dan juga dapat ditonton melalui live streaming di Vidio.com.
Sumber: Bola.com
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gethuk Siap Tanggung Jawab Atas Kekalahan Arema FC
Bola Indonesia 31 Maret 2018, 23:25
-
Kelelahan Jadi Alasan Arema FC Kalah dari Persija
Bola Indonesia 31 Maret 2018, 22:36
-
Simic Pecah Telor, Persija Bungkam Arema di GBK
Bola Indonesia 31 Maret 2018, 20:49
-
Jelang Lawan Persija, Arema Terancam Tanpa Syaiful Indra
Bola Indonesia 31 Maret 2018, 17:15
-
Riko Simanjuntak Ingin Lanjutkan Tren Positif Persija Melawan Arema
Bola Indonesia 31 Maret 2018, 15:26
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
-
Arteta Kecewa tapi Bangga: Arsenal Perlebar Jarak Jadi 6 Poin Meski Imbang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:36
-
Catatan Menarik Arsenal vs Liverpool: The Reds Jadi Batu Sandungan The Gunners
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:34
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:21
-
AC Milan dan Pelajaran Mahal Tentang Kedewasaan
Liga Italia 9 Januari 2026, 08:55
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 9 Januari 2026, 08:50
-
Kapan El Clasico di Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:37
-
Jadwal Barca vs Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:07
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR