
Bola.net - Pelatih kepala Persija Jakarta, Sergio Farias bersama staf kepelatihannya saat ini tak memiliki aktivitas. Menyusul, ditundanya Shopee Liga 1 2020 akibat pandemi virus corona.
Alhasil, Farias CS berencana untuk meninggalkan ibu kota. Ia bersama stafnya yaitu Rodrigo Pellegrino (asisten pelatih), dan Stefano Impagliazzo (pelatih fisik) akan mudik ke negara asalnya, Brasil.
"Ya, sementara mereka pulang ke Brasil. Kan lebih bagus bersama keluarga dulu," ujar agen Farias, Dokter Ratna Mustika, Rabu (8/4)
"Dalam waktu dekat akan kembali ke Brasil, tapi baru dicarikan tiketnya saat ini. Jadi, mereka masih di Jakarta," katanya menambahkan.
Baca halaman berikutnya ya Bolaneters.
Nasib Kompetisi
Adapun, penangguhan Shopee Liga 1 2020 mengacu pada kebijakan pemerintah yang memperpanjang status Keadaan Tertentu Darurat Bencana virus corona hingga 29 Mei. Masa darurat itu pun bisa diperpanjang jika penyebaran virus di Indonesia masih masif.
Jika hal itu terjadi, maka Shopee Liga 1 musim ini akan dihentikan. Namun bila sebaliknya, maka kompetisi bakal digulirkan kembali setelah 1 Juli.
Selama kompetisi dihentikan, aktivitas Persija pun diliburkan. Meski begitu, para pemain tetap diwajibkan berlatih mandiri di rumah masing-masing dengan materi yang telah diberikan tim pelatih.
(Bola.net/Fitri Apriani)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lelang Bantu Penanganan Virus Corona, Sepatu Marc Klok Laku Rp15 Juta
Bola Indonesia 8 April 2020, 21:31
-
Ismed Sofyan Merespons Pemotongan Gaji oleh Persija
Bola Indonesia 8 April 2020, 21:22
-
Pelatih Persija Cari Tiket Pulang Kampung ke Brasil
Bola Indonesia 8 April 2020, 19:37
-
Pemasukan Klub Berhenti, Persija Bayar Gaji Pemain 25 Persen
Bola Indonesia 8 April 2020, 12:08
-
Marc Klok Lelang Sepatu Edisi Khusus, Tak Dijual di Manapun
Bola Indonesia 7 April 2020, 21:05
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
-
West Ham vs Nottingham Forest: Keterpurukan West Ham di Premier League 2025/26
Liga Inggris 7 Januari 2026, 08:55
-
Here We Go! Antoine Semenyo Pilih Manchester City
Liga Inggris 7 Januari 2026, 08:53
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR