
Misalnya, duet striker Ferinando Pahabol dan Patrich Wanggai. Jika Pahabol telah resmi berkostum Persipura Jayapura untuk ISL musim 2012/2013, Patrich Wanggai disebut-sebut merapat dengan klub mapan asal Kalimantan Timur, Mitra Kukar. Tidak hanya itu, penggawa Tim KPSI tersebut menjadi buah bibir karena diminati Persisam Putra Samarinda.
"Patrich mengaku akan pindah ke Mitra Kukar. Kami tidak punya cara agar keduanya bisa tetap bertahan," kata pelatih Persidafon, Erents Pahelerang.
Menurutnya, itu karena kondisi keuangan manajemen klub berjuluk Gabus Sentani yang kurang baik. Akibatnya, lini depan Persidafon terancam tampil kurang gereget.
"Kami masih mencari pengganti kedua pemain tersebut. Persoalan dana juga membuat kami kesulitan dalam melakukan persiapan," keluh Erents. (esa/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persidafon Belum Memilih Materi Pemain
Bola Indonesia 13 Oktober 2012, 06:47
-
Pemain Hengkang, Persidafon Gigit Jari
Bola Indonesia 13 Oktober 2012, 06:34
-
Ferinando Pahabol Amunisi Baru Persipura
Bola Indonesia 28 September 2012, 22:18
-
Persidafon Ingin Kisruh Sepakbola Indonesia Segera Berakhir
Bola Indonesia 3 Agustus 2012, 11:42
-
Erens Ingin Skuad Persidafon Dipertahankan
Bola Indonesia 24 Juli 2012, 17:00
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: PSM vs Bali United 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:57
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 8 Januari 2026, 18:55
-
Prediksi BRI Super League: Persita vs Borneo 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:52
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR