Bola.net - - Penyerang asing Persija Jakarta, Luis Carlos Junior ketagihan mencetak gol. Kali ini, dia berhasrat membobol gawang PSM Makassar.
Luis Carlos Junior sudah berhasil mempersembahkan gol perdananya bagi Persija. Gol itu tercipta saat bertanding melawan Persiba Balikpapan pada pekan pertama Liga 1 di Stadion Gajayana, Malang, Minggu (16/4/2017).
"Saya senang sekali berada di Persija dan mendapatkan kepercayaan. Saya harus berlatih keras agar bisa memberikan yang terbaik," ujar Luis Carlos Junior.
Pada pekan ketiga Liga 1 hari Minggu (30/4/2017) ini, Persija akan berhadapan melawan PSM. Pertandingan itu akan digelar di Stadion Andi Mattalata, Makassar.
Luis Carlos Junior bertekad untuk bisa menambah pundi golnya di gawang PSM. Namun jika tidak kesampaian, dia tidak mempermasalahkannya asal Persija bisa pulang dengan poin penuh.
"Saya inginnya bisa mencetak gol pada pertandingan nanti, tetapi yang penting bisa membawa tim ini meraih kemenangan," tutup pemain asal Brasil ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bola Indonesia 30 April 2017, 20:25

-
Penyerang Persija Ketagihan Cetak Gol
Bola Indonesia 30 April 2017, 06:40
-
Persija Ingin Curi Kemenangan di Makassar
Bola Indonesia 30 April 2017, 06:20
-
Persija Boyong 20 Pemain ke Markas PSM
Bola Indonesia 28 April 2017, 23:43
-
Persija Ditahan Imbang Barito Putera di Kandang Sendiri
Bola Indonesia 22 April 2017, 17:00
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR