
Persebaya harus kehilangan Rachmat Irianto, M. Syaifuddin, dan Andri Muladi karena cedera. Bahkan dua stoper lainnya, Otavio Dutra dan Fandry Imbiri juga diragukan tampil menghadapi tim Ayam Kinantan.
Kondisi itu pun memaksa pelatih Persebaya, Angel Alfredo Vera memutar otak untuk mencari pemain pengganti. Bahkan dalam latihan, juru taktik asal Argentina ini mencoba bek kiri, Ruben Sanadi di posisi stoper.
"Kita coba [Ruben Sanadi] karena kita punya stoper lagi cedera," ungkap Alfredo Vera usai latihan di Stadion Gelora Bung Tomo.
Namun jika memungkinkan, Alfredo akan memberikan kesempatan kepada stoper anyarnya, O. K John. Tetapi eks pelatih Persipura Jayapura ini masih harus melihat lebih jauh, karena O.K John baru bergabung.
"Saya tidak tahu kondisi O.K. John, mungkin kita bisa coba juga. Kita lihat nanti, saya harus bicara sama pemainnya juga," lanjut Alfredo.
Dari sisi administrasi, OK. John sebenarnya hanya tinggal menunggu pengesahan dari PT. Liga Indonesia Baru. Sebab proses pendaftarannya sudah dilakukan oleh manajemen Persebaya.
"Prosesnya sedang berjalan, sesegera mungkin lah, harapannya besok sudah selesai," timpal manajer Persebaya, Chairul Basalamah. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pemain Anyar PSMS Diboyong ke Markas Persebaya
Bola Indonesia 17 Juli 2018, 21:33
-
Gelandang Persebaya Siap Ladeni Permainan Keras PSMS
Bola Indonesia 17 Juli 2018, 21:16
-
Lawan Persebaya, PSMS Siap Andalkan Bintang Timnas U-19
Bola Indonesia 17 Juli 2018, 20:13
-
Transisi Pelatih Diyakini Tak Pengaruhi Performa PSMS
Bola Indonesia 17 Juli 2018, 19:14
-
Persebaya Krisis Stoper, O.K John Berpotensi Debut Lawan PSMS
Bola Indonesia 17 Juli 2018, 02:20
LATEST UPDATE
-
Pelatih Dadakan Chelsea Akui 24 Jam yang Gila Menjelang Man City vs Chelsea
Liga Inggris 4 Januari 2026, 16:01
-
Jadwal Nonton Live Streaming Leeds vs MU Malam Ini, 4 Januari 2026
Liga Inggris 4 Januari 2026, 15:49
-
Waspada Superflu H3N2! Dinkes DKI Minta Warga Perketat Pertahanan Diri dengan PHBS
News 4 Januari 2026, 15:41
-
Tempat Menonton Leeds vs Man Utd Hari Ini: Tayang di Mana, Main Jam Berapa?
Liga Inggris 4 Januari 2026, 15:08
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43


















KOMENTAR