
Bola.net - Persebaya Surabaya sudah mempelajari kekuatan Persija Jakarta jelang pekan kedua Shopee Liga 1 2020. Tim pelatih mengamati permainan tim Macan Kemayoran ketika menghadapi Borneo FC.
Persebaya akan menghadapi Persija Jakarta, Sabtu (7/3/2020) mendatang. Pertandingan tersebut bakal dihelat di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta.
"Saya melihat (pertandingan Persija), walaupun enggak penuh karena kemarin perjalanan," kata Aji Santoso, Selasa (3/3/2020).
"Jadi menurut saya ya pertandingan akan seru, sama-sama memiliki peluang," imbuh mantan pelatih Arema FC tersebut.
Aji juga tak segan untuk mengatakan bahwa Persija tampil bagus pada laga tersebut. Kebetulan, tim Ibu Kota mampu mengalahkan Borneo FC dengan skor 3-2.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters
Optimistis Bisa Curi Poin
Namun, hasil itu tidak menggoyahkan optimisme tim kebanggaan Arek Suroboyo. Aji meyakini Persebaya bisa meraih poin di Jakarta.
"Persebaya juga tim yang menurut saya punya kemampuan untuk bisa mendapatkan poin," Aji menambahkan.
"Bahkan mengalahkan Persija di sana sangat terbuka," tandas pelatih asal Kepanjen, Kabupaten Malang tersebut.
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
Baca Juga:
- Hadapi Persija, Persebaya Siapkan Alwi Slamat di Posisi Bek Kiri
- Laga Kontra Persija Berpeluang Tanpa Penonton, Begini Respon Persebaya
- Waspadai Penyebaran Virus Corona, Persebaya Minta Pemain Berhati-hati
- Rivky Mokodompit Sakit, Persebaya Siapkan Angga Saputra
- Penyerang Persebaya Dapat Latihan Ekstra Jelang Hadapi Persija
- Aryn Williams, Gelandang Persebaya yang Selalu Setia pada Arsenal
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persija Vs Persebaya: Iwan Bule Persilakan Bonek Datang
Bola Indonesia 3 Maret 2020, 23:57 -
Persebaya Tegaskan Tak Ada Penjagaan Khusus Terhadap Osvaldo Haay
Bola Indonesia 3 Maret 2020, 22:40 -
Persebaya Sudah Pelajari Kekuatan Persija Jakarta
Bola Indonesia 3 Maret 2020, 22:31 -
Hadapi Persija, Persebaya Siapkan Alwi Slamat di Posisi Bek Kiri
Bola Indonesia 3 Maret 2020, 21:44 -
Laga Kontra Persija Berpeluang Tanpa Penonton, Begini Respon Persebaya
Bola Indonesia 3 Maret 2020, 21:12
LATEST UPDATE
-
Diikuti 8 Tim, Saksikan Keseruan Final Four Livoli Divisi Utama 2025 Eksklusif di MOJI
Voli 4 Oktober 2025, 17:07 -
Liverpool Harus Perbaiki Performa Tandang untuk Bisa Bersaing di Semua Kompetisi
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:52 -
Real Madrid Temukan Duet Emas Baru: Mbappe dan Guler
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 16:43 -
Duel Panas Chelsea vs Liverpool di Stamford Bridge, Ujian Berat untuk The Reds
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:19 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Indonesia 2025 di Vidio, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Jadwal Lengkap MotoGP Mandalika 2025, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11
-
Manchester United Disebut Butuh Gareth Southgate, Bukan Pelatih Jangka Pendek
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:10 -
Update Klasemen Pembalap Asia Talent Cup 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR