Bermodal hasil bleep test yang dilakukan awal pekan lalu, manager-coach Persebaya, Rahmad Darmawan akan memulai menggembleng fisik para pemainnya. Rahmad tak ingin Persebaya kedodoran saat berhadapan dengan Persipura.
"Lawan kita selanjutnya memiliki kecepatan dan fisik yang lebih kuat. Jadi, berdasarkan hasil bleep test kemarin, kami akan berikan mereka tambahan latihan fisik," tegas Rahmad.
Sebagai juara bertahan, Persipura belum mampu menunjukkan permainan meyakinkan. Hingga lima pertandingan yang sudah dijalani, pasukan Jacksen F Tiago baru mengoleksi dua kemenangan. Meski begitu, mereka belum tersentuh satu kekalahan pun.
Dengan kapten sekaligus penyerang utama, Boaz Solossa yang masih dibekap cedera, Persipura baru mengumpulkan delapan gol. Sedangkan gawang Yoo Jae Hoon sudah empat kali dibobol lawan. Sementara itu, kondisi striker Persebaya asal Singapura, Agu Casmir dikabarkan sudah membaik.
"Untuk sementara ini Agu kita beri menu latihan ringan. Sebab dia masih dalam tahap pemulihan atas cedera," tutup Rahmad. [initial]
Jangan Lewatkan!
- Cari Suasana Baru, Gresik United Ingin Uji Coba di Luar Kota
- Dua Pemain Dipanggil Timnas, Persela Pincang di Uji Coba
- Persebaya Gelar Uji Coba Pada Awal April
- Iurie Targetkan Persepam MU Tembus Empat Besar
- RD Belum Puas Dengan Lini Depan Persebaya
- Timnya Menang, Pelatih Gresik United Masih Galau
- Sempat Terkendala, Barito Gelar TC Dua Pekan di Jakarta
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bola Indonesia 28 Maret 2014, 19:49
-
Persebaya Matangkan Sektor Sayap
Bola Indonesia 28 Maret 2014, 17:06 -
Persebaya Waspadai Kecepatan Persipura
Bola Indonesia 28 Maret 2014, 15:19 -
Cari Suasana Baru, Gresik United Ingin Uji Coba di Luar Kota
Bola Indonesia 28 Maret 2014, 10:12 -
Terkait Pembinaan Pemain Usia Muda, Ini Kata Nirwan Bakrie
Bola Indonesia 27 Maret 2014, 20:22
LATEST UPDATE
-
Amorim Tegaskan Formasi Tiga Bek Bukan Biang Kerok Hasil Buruk Manchester United
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 06:30 -
Diterpa Kritik Tajam, Amorim Pilih Bertahan dan Pasrahkan Nasibnya ke Dewan MU
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:59 -
Usai Rabiot, AC Milan Incar Eks Juventus Lainnya untuk Reuni dengan Allegri
Liga Italia 4 Oktober 2025, 05:32 -
Bayern Coba Goda Jurrien Timber, Begini Respon Arsenal
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:06 -
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR