Pelatih Persela, Eduard Tjong mengatakan, situasi di Lamongan dengan di Jayapura jelas berbeda. Oleh sebab itu, Eduard menginginkan pasukannya untuk bisa beradaptasi. Salah satunya dengan menggelar latihan lebih awal.
Jika selama ini latihan digelar pukul 15.30 WIB sore hari, maka dalam masa persiapan babak delapan besar ini, Eduard sengaja memajukan jam latihan menjadi pukul 14.30. Menurut Eduard, ini untuk menyiasati kondisi karena kick-off di Jayapura digelar pukul 15.00.
"Kami mau adaptasi dengan kondisi pertandingan di Jayapura nanti. Oleh karena itu, sesi berlatih kami lakukan lebih awal," jelas Eduard.
Pada babak delapan besar, tim peringkat empat wilayah timur ini akan berhadapan dengan Arema Cronus (juara wilayah barat), Persipura Jayapura (runner up wilayah timur), dan Semen Padang (peringkat tiga wilayah barat). [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Selisih Gol Persela Jadi Sorotan Pelatih Eduard Tjong
Bola Indonesia 17 September 2014, 18:46 -
Dikabarkan Bakal Dipinang Tim Lain, Dejan Antonic Santai
Bola Indonesia 17 September 2014, 18:43 -
Sriwijaya FC Perbaiki Lini Belakang dan Depan
Bola Indonesia 17 September 2014, 12:39 -
Persepam MU Cemas Menanti Proses Investigasi PT Liga Indonesia
Bola Indonesia 17 September 2014, 12:33 -
Seperti Persebaya, Arema Juga Ditantang Klub Malaysia
Bola Indonesia 17 September 2014, 11:55
LATEST UPDATE
-
Duel Panas Chelsea vs Liverpool di Stamford Bridge, Ujian Berat untuk The Reds
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:19 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Indonesia 2025 di Vidio, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Jadwal Lengkap MotoGP Mandalika 2025, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11
-
Manchester United Disebut Butuh Gareth Southgate, Bukan Pelatih Jangka Pendek
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:10 -
Update Klasemen Pembalap Asia Talent Cup 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR