Bola.net - - Kekalahan yang baru didapat Madura United kala menghadapi Borneo FC tak membuat Djadjang Nurdjaman lengah. Pelatih Persib Bandung ini menilai Madura United merupakan tim superior, terutama pada laga kandang.
"Kami paham, mereka merupakan tim superior ketika main di kandang," ujar Djanur, sapaan karib Djadjang Nurdjaman.
"Kami tak memandang mereka baru saja dikalahkan oleh Borneo FC," sambungnya.
Menurut Djanur, Madura United juga merupakan salah satu lawan terberat yang harus dihadapi anak asuhnya. Pasalnya, Laskar Sape Kerap -julukan Madura United- merupakan tim yang agresif, terutama ketika bermain di kandang.
"Mereka juga tim yang sangat produktif dan ganas," tutur Djanur.
"Kami harus punya tekad kuat dan bekerja keras jika ingin memenangi pertandingan di sini," ia menambahkan.
Persib Bandung akan menghadapi Madura United pada laga pekan ke-13 Liga 1. Pertandingan ini bakal dihelat di Stadion Gelora Ratu Pamelingan Pamekasan, Minggu .
Lebih lanjut, Djanur mengaku timnya memiliki modal berharga jelang laga ini. Mental dan konfidensi anak asuhnya sedang membubung usai mampu mengalahkan PSM Makassar pada laga sebelumnya.
"InsyaAllah, jika kami bisa kembali menampilkan permainan seperti lawan PSM, kami bisa menang," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Berulah Lagi, Sanksi Tambahan Menunggu Suporter Persib
Bola Indonesia 9 Juli 2017, 13:13 -
Madura United Sanjung Michael Essien
Bola Indonesia 9 Juli 2017, 11:33
-
Persib Bandung Waspadai Ketajaman Odemwingie
Bola Indonesia 9 Juli 2017, 11:14
-
Tantang Madura United, Persib Berharap Lanjutkan Tren Positif
Bola Indonesia 9 Juli 2017, 10:21
-
Persib: Madura United Tim Superior di Kandang
Bola Indonesia 9 Juli 2017, 09:28
LATEST UPDATE
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
-
Tiket Persib vs Persija Sold Out, GBLA Bakal Dipenuhi Bobotoh
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 22:33
-
Skuad Lengkap Real Madrid untuk Piala Super Spanyol 2026: Tanpa Kylian Mbappe
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 22:04
-
CPNS 2026: Syarat Pendaftaran dan Waspada Hoaks yang Mengintai
News 6 Januari 2026, 21:54
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40

























KOMENTAR