Bola.net - -
Kapten tim Borneo FC, Ponaryo Astaman mengamini pendapat pelatihnya soal penampilan Pesut Etam. Ia menilai timnya seperti tidak punya daya juang saat menantang Persela Lamongan di Stadion Surajaya, Sabtu (8/7).
"Kita dalam pertandingan ini kalah dalam daya juang, soal motto, soal determinasi. Mereka bermain ngotot, itu yang membuat kita kerepotan dalam pertandingan ini," ungkap Ponaryo.
Menurut mantan pemain Persija Jakarta tersebut, Borneo FC sangat jauh berbeda penampilannya dibanding saat bermain di kandang terutama saat mengalahkan Madura United. Ia menilai timnya mengalami penurunan drastis.
"Masalahnya saya pikir ada di daya juang, permainan tidak seperti yang diinginkan dan ditunjukkan di kandang, sangat jauh, perubahannya sangat drastis," imbuhnya.
Kondisi sebaliknya sambung Ponaryo ditunjukkan oleh Persela. Laskar Joko Tingkir dianggap bermain lebih ngotot, lebih percaya diri meskipun tak diperkuat pemain asing. Itu yang justru menjadi kunci kemenangan tim tuan rumah.
"Mereka punya juang luar biasa dalam pertandingan sore ini. Meskipun tidak diperkuat pemain asing, tapi mereka percaya diri dan mau memenangkan pertandingan ," pungkasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ponaryo : Borneo FC Tidak Punya Daya Juang
Bola Indonesia 9 Juli 2017, 01:07
-
Ponaryo Sayangkan Kegagalan Borneo FC Tumbangkan PS TNI
Bola Indonesia 18 April 2017, 06:51
-
Kapten dan Pelatih Borneo FC Kompak Incar Kemenangan
Bola Indonesia 17 April 2017, 06:44
-
Diimbangi Arema Cronus, Pelatih PBFC Kecewa
Bola Indonesia 12 Desember 2016, 00:15
-
PBFC Ingin Lanjutkan Tren Positif
Bola Indonesia 29 September 2016, 21:24
LATEST UPDATE
-
Robert Lewandowski Ogah Jadi Pemain Cadangan di Barcelona
Liga Spanyol 5 Januari 2026, 16:11
-
Joan Garcia Samai Rekor Ter Stegen Lewat Penampilan Heroik di Derby Catalan
Liga Spanyol 5 Januari 2026, 16:03
-
Link Nonton Streaming Persik vs Persib Hari Ini - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 5 Januari 2026, 15:51
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 5 Januari 2026, 15:44
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 5 Januari 2026, 15:40
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 5 Januari 2026, 15:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40

























KOMENTAR