"Arema tim yang besar dan kuat, tapi kami yakin bisa dapatkan poin dari mereka," ucap Agus Yuwono seperti dilansir Antara.
Coach Agus sampaikan bahwa menjamu anak asuh Rahmad Darmawan bukanlah hal yang mudah mengingat saat ini Singo Edan berada di posisi runner up klasemen sementara ISL dengan raihan poin 63. Tapi, Agus yakin Andri Ibo dan kawan-kawan bisa meredam perlawanan tim asal Jawa Timur itu.
"Anak-anak semua komplit, dan sore ini bisa dimainkan semuanya. Semoga kami beruntung," katanya.
"Saya juga berharap adanya dukungan yang positif dari para suporter dan penonton, sehingga bisa memberikan motivasi kepada Eduard Ivakdalam dan kawan-kawan. Dan kami bisa meraih poin untuk menjauh zona degradasi," tambahnya.
Saat ini Gabus Sentani berada di posisi ke dua terbawah klasemen sementara ISL dengan poin 30 dan masih menyisakan satu pertandingan kandang. (ant/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agus Yuwono Mundur Dari Persidafon Dafonsoro
Bola Indonesia 11 September 2013, 21:46
-
Komdis Jatuhkan Sanksi Bagi Suporter Persib Bandung
Bola Indonesia 11 September 2013, 19:00
-
Persidafon Degradasi, Arema Kunci Runner Up
Bola Indonesia 11 September 2013, 16:50
-
Jakmania Salahkan Kondisi Politik Indonesia
Bola Indonesia 11 September 2013, 16:20
-
Jakmania Ingin Persija Berjuang Hingga Kompetisi Usai
Bola Indonesia 11 September 2013, 15:47
LATEST UPDATE
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR