
Bola.net - Manajemen Persija Jakarta dan The Jakmania tatap muka membahas pencapaian Macan Kemayoran pada putaran pertama BRI Liga 1 2023/2024. Pertemuan berlangsung Rabu (25/10/2023) malam WIB, di markas Persija, Nirwana Park, Bojongsari, Depok.
Seperti diketahui, Persija tampil melempem sepanjang putaran pertama BRI Liga 1 musim ini. Dari 16 laga yang sudah dijalani, Macan Kemayoran cuma meraih 20 poin.
20 poin itu didapatkan dari empat kemenangan dan delapan kali imbang. Empat partai sisanya berakhir dengan kekalahan.
“Terima kasih telah meluangkan waktu. Semoga pertemuan ini bisa mengubah suasana semakin baik lagi di kedua belah pihak," ujar Direktur Utama (Dirut) Persija, Ambono Janurianto kepada The Jakmania yang hadir.
"Jika ada yang mengatakan kecewa, kami (manajemen dan tim) pun semua kecewa. Tapi, kekecewaan ini harus menjadi pemicu agar semuanya bisa melihat di depan kaca untuk saling mengintropeksi diri masing-masing,” katanya menambahkan.
Siap Bangkit

Kepada The Jakmania, Ambono Janurianto juga memastikan bahwa Persija sudah bersiap untuk bangkit pada putaran kedua. Mulai dari sentuhan di komposisi pemain maupun aspek finansial.
“Kami memberikan kelonggaran kepada Coach (Thomas Doll) dalam menentukan yang terbaik bagi Persija di putaran kedua. Kami harus memandang putaran kedua dengan jauh lebih baik,” imbuhnya.
Adapun, putaran pertama menyisakan satu partai lagi. Lalu pada 1-28 November 2023, bursa transfer paruh musim akan dibuka.
Klasemen BRI Liga 1 2023/2024
(Bola.net/Fitri Apriani)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
4 Penyerang Asing yang Bisa Gantikan Marko Simic di Persija Jakarta
Bola Indonesia 24 Oktober 2023, 21:18
-
Persija Terus Terpuruk di BRI Liga 1, Manajemen Pantau Kinerja Thomas Doll
Bola Indonesia 24 Oktober 2023, 21:16
-
Persija Jakarta Pinjamkan Marko Simic ke Klub Liga 2?
Bola Indonesia 24 Oktober 2023, 05:22
LATEST UPDATE
-
Eks Chelsea Ini Bakal Gabung Manchester United di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:22
-
Nasib Tragis 2 Raksasa Afrika: Ketika Nigeria dan Kamerun Gagal ke Lolos Piala Dunia 2026
Piala Dunia 17 November 2025, 16:20
-
Gerard Pique Yakin Timnas Indonesia Suatu Hari Nanti Bakal Lolos ke Piala Dunia
Tim Nasional 17 November 2025, 16:16
-
3 Makanan Indonesia Terfavorit Jay Idzes: Kelezatannya Bikin Kuliner Italia Pun Kalah
Bolatainment 17 November 2025, 16:10
-
Sinyal Pulang Sandro Tonali ke AC Milan Makin Kuat, Ada Klaim Mengejutkan dari Italia
Liga Italia 17 November 2025, 16:07
-
Sir Alex Ferguson Dukung Penuh Ruben Amorim, Doakan Sang Junior Sukses di MU!
Liga Inggris 17 November 2025, 16:07
-
Striker Legendaris MU Beri Wejangan ke Benjamin Sesko Agar Lebih Tokcer, Apa Isinya?
Liga Inggris 17 November 2025, 15:46
-
Inikah Pengganti Altay Bayindir di Skuad Manchester United di 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 15:31
-
Sesko Cedera, MU Impor Striker Lagi dari Jerman?
Liga Inggris 17 November 2025, 15:18
-
Liverpool Dikabarkan Sudah Buka Negosiasi Untuk Gelandang yang Diincar Man United Ini
Liga Inggris 17 November 2025, 15:07
-
Jadwal Lengkap Turnamen Bulu Tangkis BWF 2025: Ayo, Dukung Indonesia!
Bulu Tangkis 17 November 2025, 15:06
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR