Pelatih Persija, Paulo Camargo mengaku tidak tahu alasan pihak manajemen mencoret mantan pemain PS Bangka tersebut. Pasalnya, Rafael sudah lama ikut latihan dengan skuat Persija.
Tak hanya itu, pesepakbola 26 tahun itu sebelumnya dikabarkan sudah menandatangani kontrak untuk satu musim ke depan bersama Persija. Bahkan jika dilihat dari penampilannya, Rafael sudah cocok dengan skema bermain yang diterapkan oleh Camargo.
"Saya tidak tahu mengapa Rafael dicoret. Saya juga sudah tidak mau berbicara tentang Rafael karena dia sudah tidak ada," ujar Camargo kepada wartawan di Lapangan Villa 2000, Pamulang, Tangerang Selatan, Selasa (26/4).
Persija sendiri bakal melakoni laga pembuka ISC A dengan bertandang ke markas Persipura Jayapura. Kedua tim Indonesia Super League (ISL) itu akan bertarung di Stadion Mandala, Jayapura, Jumat (29/4) mendatang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kapten Persib Jagokan Persipura Ketimbang Persija
Bola Indonesia 26 April 2016, 19:20 -
Persija Enggan Bicarakan Pencoretan Rafael Dos Santos
Bola Indonesia 26 April 2016, 16:55 -
Persipura Ogah Remehkan Persija Jakarta
Bola Indonesia 26 April 2016, 16:52 -
Ini 20 Pemain yang Diboyong Persija ke Papua
Bola Indonesia 26 April 2016, 16:49 -
Bepe Hanya Jadi Cadangan di Persija
Bola Indonesia 25 April 2016, 22:47
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR