Namun sayangnya, Macan Kemayoran- julukan Persija Jakarta- lebih berminat meladeni klub asal kompetisi Eredivisie, Ajax Amsterdam.
"Kami mendapat kontak dari promotor untuk melawan Gamba Osaka. Kami sebenarnya siap, hanya saja pada tanggal 20 hingga 21 Juni bertepatan dengan masa kampanye pemilihan Presiden RI. Sehingga, kami tidak mendapatkan izin dari pihak kepolisian," terang Manajer Persija, Asher Siregar.
Karena itu, Macan Kemayoran mencoba mengobati kekecewaan dengan menghadapi Ajax di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, Mei mendatang. Asher pun mengaku, sudah mendapatkan tawaran dari pihak promotor, Nine Sport.
"Ada surat dari promotor, sedang dijajaki. Kami berminat menghadapi Ajax tapi jadwal di bulan Mei sangat padat. Kami hanya memiliki waktu seminggu untuk istirahat. Tapi, tidak menutup kemungkinan kami bisa melakukan pertandingan," pungkasnya. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persija Jakarta Terus Berburu Bomber Berkualitas
Bola Indonesia 7 April 2014, 20:56
-
Persija Jakarta Lebih Pilih Ajax Daripada Gamba Osaka
Bola Indonesia 7 April 2014, 20:40
-
Gaji Telat, Pemain Gresik United Ancam Mogok Bertanding?
Bola Indonesia 7 April 2014, 20:32
-
TC Arema Cronus Sukses, Joko Susilo Girang
Bola Indonesia 7 April 2014, 19:45
-
Gamba Osaka Bakal Tantang Klub ISL
Bola Indonesia 7 April 2014, 15:24
LATEST UPDATE
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR