
Bola.net - Persebaya Surabaya bertekad menghentikan tren positif Persik Kediri ketika melawat ke Stadion Brawijaya pada pekan ke-31 BRI Liga 1 2022/2023. Pertandingan bakal dihelat pada Sabtu, 18 Maret mendatang.
Persik Kediri memang berada dalam tren bagus dengan 5 kemenangan beruntun. Klub berjuluk Macan Putih tersebut juga berhasil mengalahkan tim besar seperti Persija Jakarta dan Persib Bandung.
"Sekarang memang dia (Persik) trennya lagi naik. Sama juga kan kami pernah menang 6 kali berturut-turut terus kalah," ungkap pelatih Persebaya, Aji Santoso, Rabu (15/03/2023).
"Mudah-mudahan lawan Persebaya nanti waktunya dia kalah," imbuh juru taktik asal Kepanjen, Kabupaten Malang tersebut.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters
Tampil Fight
Persebaya, kata Aji, punya kualitas untuk bisa mengalahkan Persik Kediri. Akan tetapi, butuh kerja keras bagi penggawa Green Force untuk bisa merealisasikannya.
"Anak-anak harus tampil fight untuk bisa mengalahkan Kediri meskipun menurut saya enggak mudah karena Kediri sekarang lagi bagus," Aji Santoso menambahkan.
"Tetapi jangan lupa bahwa pemain-pemain saya juga memiliki tekad dan satu kemampuan yang cukup bagus menurut saya," tegasnya.
Fun Game
Persebaya juga langsung mempersiapkan tim untuk menghadapi Persik Kediri. Namun, Aji hanya memberikan program yang lebih banyak ke fun game agar anak asuhnya lebih enjoy.
"Sudah saya sampaikan kepada mereka pertandingan lawan Persik harus mulai dengan semangat baru, kondisi yang fresh," Aji menambahkan.
"Ini tadi pemain cukup happy latihan meskipun ada unsur seriusnya, juga ada latihan tenaga juga tapi dalam unsur fun itu mudah-mudahan lawan Persik kami memutus tren negatif," tandasnya.
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persija Dibungkam Persik 0-2, Thomas Doll Kecewa dan Sulit Berkata-kata
Bola Indonesia 12 Maret 2023, 21:44
-
Hamra Hehanusa Cemerlang, Persik Libas Persija Jakarta
Open Play 12 Maret 2023, 17:16
-
Hasil BRI Liga 1 Persik Kediri vs Persija Jakarta: Skor 2-0
Bola Indonesia 12 Maret 2023, 16:54
LATEST UPDATE
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55






















KOMENTAR