"Jika kondisinya masih seperti sekarang, masih terjadi dualisme kompetisi serta belum ada kejelasan soal kompetisi lebih baik tidak ikut kompetisi untuk musim kompetisi mendatang," ujar Komisari PT Kudus Muriatama, Ahmadi Safa.
Menurut Ahmadi Safa, kondisi sepak bola Indonesia yang semakin tak jelas adalah sebuah kemunduran. Begitu pula keputusan untuk tak mengikuti kompetisi musim ini.
Namun dirinya yakin sepak bola Indonesia akan berubah untuk kompetisi musim mendatang. Dalam periode itu, Persiku akan memanfaatkan waktu tersebut untuk mempersiapkan tim guna mengikuti kompetisi musim berikutnya.
Selain itu, tak jelasnya format dan kepengurusan di pusat juga membuat Persiku sulit mendapatkan sponsor. Padahal ditambahkannya, sponsor ini adalah penting untuk meringankan beban klub yang tak sedikit.
"Kami menganggap, di tingkat kepengurusan pusat masih belum ada kejelasan soal kompetisi sekarang," paparnya. (ant/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persiku Kudus Pertimbangkan Absen Musim Ini
Bola Indonesia 12 November 2012, 19:30
-
Musim Depan, Persiku Andalkan Pemain Lokal Kudus
Bola Indonesia 17 Juli 2012, 10:25
-
Divisi Utama (LI): Start Mulus PSBK Kota Blitar
Bola Indonesia 25 Juni 2012, 23:19
-
Persiku Ingin Peserta Delapan Besar Junjung Fair Play
Bola Indonesia 24 Juni 2012, 15:52
-
Batal Mogok, Pemain Persiku Siap ke Sidoarjo
Bola Indonesia 22 Juni 2012, 22:56
LATEST UPDATE
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR