Bola.net - - Rencana laga uji coba antara tim nasional Indonesia melawan Argentina rupanya bukan isapan jempol belaka. Kemungkinan, pertandingan persahabatan tersebut akan digelar pada pertengahan tahun 2017.
Saat ini, PSSI selaku federasi sepakbola di Indonesia sedang mengupayakan agar laga uji coba tersebut dapat terselenggara. Salah satunya dengan menjalin komunikasi intensif dengan AFA (Asosiasi Sepakbola Argentina).
Sekretaris Jenderal PSSI, Ade Wellington mengatakan kemungkinan besar uji coba tersebut digelar pada pertengahan tahun ini. Namun, PSSI masih menunggu jawaban dari Argentina.
"Argentina kebetulan mau berkunjung di bulan Mei atau Juni ke Australia. Ada kemungkinan ke Indonesia, cuma ini masih penjajakan belum final," ujar Ade di Kantor PSSI, Kuningan, Jakarta, Minggu (19/2/2017).
Terkait komposisi pemain yang bakal diturunkan melawan Argentina, Ade mengaku masih belum tahu. Namun, peluang terbesar PSSI akan menurunkan timnas senior.
"Yang datang ke Indonesia senior, tapi kita masih belum bisa pastikan apakah menurunkan tim Sea Games atau senior atau bahkan kombinasi. Ini akan kita pastikan nanti setelah dapat konfirmasi dari Argentina-nya," pungkasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSSI Akan Pulangkan 12 Talenta Yang Berkiprah di Luar Negeri
Tim Nasional 20 Februari 2017, 06:40
-
Pertengahan Tahun Ini, Indonesia Berpeluang Jajal Argentina
Bola Indonesia 20 Februari 2017, 05:07 -
Kick Off Liga 1 Terancam Diundur
Bola Indonesia 19 Februari 2017, 22:56
-
Batal ke Indonesia, Legenda AC Milan dan Belanda Kecewa
Bola Indonesia 19 Februari 2017, 22:51
-
FIFA Berikan Dana Bantuan Rp 67 Miliar untuk PSSI
Bola Indonesia 19 Februari 2017, 19:11
LATEST UPDATE
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR