
Bola.net - - Hari ini, Selasa , Bhayangkara FC tengah merayakan gelar juara Liga 1 musim 2017. Pesta klub berjuluk The Guardian tersebut diikuti para suporter setia namun tanpa dihadiri sejumlah pemain bintang yang musim lalu mengantarkan menjadi juara.
Arak-arakan dimulai dari Lapangan Markas Besar Kepolisian di kawasan Blok M, Jakarta. Mereka berhenti di Gedung PTIK.
Empat pemain yang menjadi bagian penting Bhayangkara menjuarai Liga 1 musim lalu tak ikut. Mereka adalah Paulo Sergio, Lee Yu-joon, Ilham Udin Armayn dan Evan Dimas.
Dua nama pemain asing tak ikut karena tengah liburan di negara masing-masing. Sementara Evan Dimas dan Ilham Udin tak ikut dalam perayaan ini karena sudah pindah ke Selangor FA.
Di Auditorium PTIK, pemain Bhayangkara dan para pendukungnya akan disambut jajaran Kepolisian Indonesia yang merupakan pemilik klub tersebut. Mereka akan merayakan gelar ini bersama.
Persiapan Kegiatan Pawai Kemenangan Bhayangkara FC di Lapangan Bhayangkara Mabes Polri mengarah ke Gedung STIK pic.twitter.com/D3kH5MiWHc
— TMC Polda Metro Jaya (@TMCPoldaMetro) December 12, 2017
— Mohammad Haris Suhud (@harrissuhud) December 12, 2017
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Karena Alasan Bisnis, Spaso Gabung Bali United
Bola Indonesia 12 Desember 2017, 16:06
-
Pesta tanpa Pemain Bintang, Begini Suasana Perayaan Juara Bhayangkara FC
Bola Indonesia 12 Desember 2017, 15:12
-
Bhayangkara FC Lepas Spasojevic
Bola Indonesia 12 Desember 2017, 14:35
-
Bhayangkara FC Tak Mau Berpisah Dengan Spaso
Bola Indonesia 8 Desember 2017, 15:11
-
Doa Spaso Untuk Ryuji Yang Pergi Merantau
Bola Indonesia 6 Desember 2017, 12:29
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


















KOMENTAR