
Pelatih PSM Makassar, Petar Segrt, pun akan meninggalkan Makassar untuk jangka waktu beberapa minggu. Petar akan kembali ke kampung halamannya di Kroasia karena ada urusan keluarga.
“Karena ada alasan keluarga, saya akan ke Kroasia untuk beberapa minggu usai melawan Persema. Saya ingin menemui saudara dan ibu saya,” kata Petar.
Selain melepas rindu dengan kampung halaman dan sanak keluarga di Kroasia, kesempatan itu juga dimanfaatkan untuk liburan dan mengusir kepenatan.
Dari Kroasia, Petar mengaku bakal mengunjungi Jerman. Baginya, Jerman adalah negara kedua setelah Kroasia. Di sana, selain mengunjungi teman-temannya juga bakal mengikuti kegiatan penting.
“Saya juga mendapat undangan untuk kongres pelatih Internasional di Jerman. Ini momen yang sangat penting dan saya harus ikuti,” ujar Petar.
Setelah kembali ke Makassar, Petar baru akan fokus untuk menyusun rencana skuad PSM musim depan. Ia baru akan memberikan daftar pemain yang akan dipertahankan atau tidak kepada Sadikin.
Petar ingin semua skuad yang ada sekarang tetap dipertahankan, karena sudah melihat kebersamaan. Tapi, dia juga masih akan melihat kondisi tim serta kebutuhan. (nda/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSM Prioritaskan Putra Daerah Untuk Musim Depan
Bola Indonesia 13 Juni 2012, 09:05
-
Petar Segrt Akan Ikuti Kongres Pelatih di Jerman
Bola Indonesia 13 Juni 2012, 07:38
-
PSM Tawari Petar Segrt Kontrak Lima Tahun
Bola Indonesia 12 Juni 2012, 21:00
-
Pemain PSM Terus Tagih Janji Konsorsium
Bola Indonesia 12 Juni 2012, 08:45
-
PSM Makassar Pertahankan Petar Segrt
Bola Indonesia 11 Juni 2012, 20:49
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55



















KOMENTAR