Bola.net - - Bima Sakti sebagai tim pelatih Timnas Indonesia menyatakan bahwa Piala Presiden 2018 ini akan menjadi ajang untuk mencari pemain baru. Terdapat waktu yang cukup panjang untuk melaksanakan misi ini.
Piala Presiden sendiri sudah mulai pada 16 Januari kemarin. Kompetisi pramusim ini akan berakhir pada 17 Februari mendatang.
Sementara itu skuat Garuda saat ini sedang menjalani pemusatan latihan di Lapangan ABC, Senayan, Jakarta. Pelatihan ini akan berlangsung hingga 21 Januari mendatang.
Setelah itu, para penggawa Timnas Indonesia yang bersiap menyambut Asian Games 2018 akan berkumpul lagi pada bulan Februari.
Bima Sakti menyatakan bahwa nantinya ia menyatakan akan terdapat pemain baru dalam skuatnya saat ini. Bersama dengan kepala pelatih, Luis Milla, ia akan melihat performa para pemain di Piala Presiden.
"Kemungkinan ada pemain baru, karena kami (tim pelatih) berniat keliling di Piala Presiden. Kami ingin melihat pemain-pemain lainnya," ucap Bima Sakti pada hari Jumat kemarin.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rachmat Irianto Tak Terkendala di Timnas
Tim Nasional 20 Januari 2018, 21:49
-
Test Event Batal Digelar, Timnas Bidik Klub Liga 1 Untuk Uji Coba
Bola Indonesia 20 Januari 2018, 19:05
-
Klub Malaysia Ini Siap Gaji Egy Maulana Vikri Rp 2 Milyar
Tim Nasional 20 Januari 2018, 18:53
-
Ini Alasan Egy Maulana Vikri Tidak Jadi Pilihan Utama di Timnas
Bola Indonesia 20 Januari 2018, 18:20
-
Piala Presiden Jadi Ajang Pelatih Timnas Cari Pemain Baru
Bola Indonesia 20 Januari 2018, 17:25
LATEST UPDATE
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR