
Bola.net - Dewa United ditantang Persik Kediri pada pekan ke-32 BRI Liga 1 2022/2023. Duel bakal tersaji di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Kamis (30/03/2023) pukul 20.30 WIB.
Pertandingan diprediksi berlangsung alot karena kedua tim tentunya sama-sama mengejar kemenangan. Meskipun di atas kertas tim tamu lebih diunggulkan.
Ya, Persik Kediri datang dengan modal yang sangat bagus. Klub berjuluk Macan Putih tersebut selalu menang dalam 5 pertandingan terakhirnya.
Sementara tuan rumah menelan kekalahan dalam 2 pertandingan terakhir. Kekalahan tersebut juga terjadi ketika Tangsel Warrior menjamu Barito Putera di kandang.
Prediksi Susunan Pemain
Dewa United (4-3-3): M. Natshir; Jajang Sukmara, Risto Mitrevski, Achmad Faris, Bhudiar Riza; Theo Numberi, Asep Berlian, Ichsan Kurniawan; Majed Osman, Ramai Rumakiek, Rangga Muslim.
Pelatih: Jan Olde Riekerink
Persik Kediri (4-3-3): Kartika Ajie; Agil Munawar, Anderson, Sabillah, Mario Yagalo; Bayu Otto, Adi Eko, Renan Silva; Miftahul Hamdi, Yohanes Pahabol, Flavio Silva.
Pelatih: Divaldo Alves
Head to Head dan Performa
Head to head
- 17/02/22 Persik Kediri 1-0 Dewa United
5 laga terakhir Dewa United
- 01/03/23 PSM Makassar 2-0 Dewa United
- 05/03/23 RANS Nusantara 0-1 Dewa United
- 10/03/23 Arema FC 0-0 Dewa United
- 14/03/23 Dewa United 1-2 Barito Putera
- 20/03/23 Persib Bandung 2-1 Dewa United
5 laga terakhir Persik Kediri
- 04/03/23 Persik Kediri 2-0 Barito Putera
- 08/03/23 Persib Bandung 0-2 Persik Kediri
- 12/03/23 Persik Kediri 2-0 Persija Jakarta
- 18/03/23 Persik Kediri 1-0 Persebaya Surabaya
- 24/03/23 Persik Kediri 3-1 Persita Tangerang
Prediksi Skor
Dewa United dan Persik Kediri baru bertemu satu kali pada ajang Liga 1, tepatnya pada putaran pertama musim ini. Dalam laga itu, Persik mampu mengalahkan Dewa United dengan skor 1-0.
Akan tetapi, Dewa United diyakini akan memberikan perlawanan sengit. Sehingga kedua kesebelasan diprediksi bermain sama kuat.
Prediksi skor: Dewa United 1-1 Persik Kediri
Jadwal, Siaran Langsung dan Live Streaming
Dewa United vs Persik Kediri
Venue: Stadion Indomilk Arena, Tangerang
Jadwal: Kamis, 30 Maret 2023
Kick off: 20.30 WIB
Live streaming: Vidio
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi BRI Liga 1: Dewa United vs Persik Kediri 30 Maret 2023
Bola Indonesia 29 Maret 2023, 22:38
-
Prediksi BRI Liga 1: Bhayangkara FC vs RANS Nusantara 30 Maret 2023
Bola Indonesia 29 Maret 2023, 22:28
-
Prediksi BRI Liga 1: PSIS Semarang vs Persebaya Surabaya 29 Maret 2023
Bola Indonesia 28 Maret 2023, 17:53
-
Prediksi Argentina vs Curacao 29 Maret 2023
Amerika Latin 28 Maret 2023, 08:22
-
Prediksi Jerman vs Belgia 29 Maret 2023
Piala Eropa 28 Maret 2023, 08:20
LATEST UPDATE
-
Kritik Manajemen MU, Ruben Amorim Terancam Dipecat?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 09:59
-
Daftar Pemain Voli Putri Gresik Phonska Plus Pupuk Indonesia di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:57
-
Panduan Lengkap Skrining BPJS Kesehatan 2026: Begini Caranya!
News 5 Januari 2026, 09:11
-
Daftar Pemain Voli Putra Jakarta Garuda Jaya di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:08
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 5 Januari 2026, 09:04
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 5 Januari 2026, 09:00
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 5 Januari 2026, 08:48
-
Jadwal Lengkap Turnamen Voli Indonesia 2026, Jangan Lupa Dukung Tim Favoritmu!
Voli 5 Januari 2026, 08:40
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43

























KOMENTAR