Bola.net - PSSI akan kembali menjalankan roda kompetisi pada 2020. Program utama yang bakal dijalankan federasi sepak bola di Tanah Air itu ialah Liga 1, Liga 2, Liga 3, dan Piala Indonesia.
Untuk menunjang pembinaan usia muda, PSSI akan kembali menggulirkan Elit Pro Academy (EPA) Liga 1 U-20, U-18, dan U-16. Kemudian Piala Soeratin U-17, U-15, U-14, U-13, dan U-12.
Pada musim ini, PSSI juga akan kembali memutar Liga 1 Putri. Lalu ditambah dengan Piala Pertiwi.
Tak hanya kompetisi lokal, turnamen internasional juga dijalankan PSSI. Satu di antaranya adalah Liga Champions Asia (LCA), di mana Bali United yang merupakan juara Liga 1 2019 menjadi wakil Indonesia, namun sudah tersingkir.
Ada pula Piala AFC. Untuk turnamen antar klub kasta kedua di Asia itu, diwakili oleh Bali United yang tersingkir dari LCA, dan PSM Makassar yang merupakan kampiun Piala Indonesia 2018/2019.
Pada tahun ini, PSSI juga akan menggelar kompetisi sepak bola pantai. "Program melaksanakan sepak bola pantai dengan target mempromosikan sepak bola pantai melalui turnamen daerah," tulis PSSI dalam keterangan tertulisnya, Sabtu (1/2/2020).
Namun sayangnya, belum diketahui kapan kompetisi kompetisi tersebut akan diputar. Baru Liga 1 yang sudah dipastikan tanggal kick off-nya yaitu pada 29 Februari mendatang.
(Bola.net/Fitri Apriani)
Baca juga artikel-artikel lainnya:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Program Kompetisi PSSI Selama 2020
Bola Indonesia 1 Februari 2020, 23:01
-
Susun Program Uji Coba, Pelatih Arema Tunggu Jadwal Piala Indonesia
Bola Indonesia 27 Januari 2020, 21:17
-
Irfan Jaya Ucapkan Selamat Kepada PSM yang Menjadi Juara Piala Indonesia 2018
Bola Indonesia 8 Agustus 2019, 08:14
-
Euforia Maksimal Menyambut Kesuksesan PSM Makassar Juara Piala Indonesia 2018
Bola Indonesia 8 Agustus 2019, 08:11
LATEST UPDATE
-
Daftar Pelatih yang Sudah Dipecat pada Musim 2025/2026
Liga Inggris 3 Januari 2026, 19:44
-
Prediksi Leeds United vs Man United 4 Januari 2026
Liga Inggris 3 Januari 2026, 19:30
-
Enzo Maresca Dikabarkan Ingin Latih MU, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 3 Januari 2026, 19:03
-
Ealah! Kobbie Mainoo Ternyata Tidak Berencana Tinggalkan Manchester United
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:52
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:45
-
Ruben Amorim Faktor Ini Bisa Buat MU Ketar-ketir di Kandang Leeds United!
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:43
-
Prediksi Lazio vs Napoli 4 Januari 2026
Liga Italia 3 Januari 2026, 18:30
-
Terungkap, MU Tutup Pintu 'Balikan' dengan James Garner
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:21
-
Manchester United Percepat Proses Transfer Carlos Baleba?
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:06
-
Prediksi Aston Villa vs Nottingham Forest 3 Januari 2026
Liga Inggris 3 Januari 2026, 17:54
-
Prediksi BRI Super League: Malut United vs PSBS Biak 4 Januari 2026
Bola Indonesia 3 Januari 2026, 17:45
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43
























KOMENTAR