Hal tersebut, membuat pihak promotor hingga kini belum mendapatkan lampu hijau dari BOPI. Padahal menurut rencana, turnamen tersebut akan dimulai pada 30 Agustus mendatang.
"Tidak salah jika disebut belum ada lampu hijau karena memang kami belum melengkapi persyaratan yang diminta. Pada pertemuan tadi, kami hanya membawa regulasi turnamen tersebut. Dokumen perusahaan juga dibawa untuk mengantisipasi apabila diminta," kata pihak promotor Piala Presiden, Hasani Abdul Gani.
"Selain itu, ada beberapa permintaan, seperti struktur turnamen, Komisi Disiplin, Komisi Wasit, Komisi Keamanan dan memang kami belum menyiapkan karena masih harus mencari yang terbaik agar tidak cacat atau gagal. Kami juga tidak ingin memilih orang sembarangan. Kenapa terlambat? Waktu kami tersita untuk mencari peserta karena menggoda klub tidak gampang," imbuh Hasani.
Ditambahkan Hasani, pihaknya akan melengkapi persyaratan dalam dua hari ke depan. Sebab, tidak ingin waktu pelaksaan molor dari jadwal yang sudah ditentukan.
"Secara garis besar, sebenarnya BOPI merekomendasi. Tapi, meminta melengkapi dokumen. Terus terang saya mengatakan, maaf karena memang tidak terpikirkan. Sebab yang terpikirkan waktu itu hanya dengan regulasi cukup. Kami juga mendengar BOPI ingin melihat dokumen perusahaan sehingga kami bawa dan mereka percaya," pungkasnya. [initial]
Jangan Lewatkan!
- Arema Cronus Target Juarai Piala Presiden
- Tambah Amunisi di Piala Presiden, Ini Alasan Arema
- Resmi Besut Mitra Kukar, Jafri Sastra Langsung Geber Tim
- Gresik United Hanya Gunakan Dzumafo
- Persebaya Obral Janji ke Pemain Buangan Arema
- Mahaka Sertakan Persebaya MMIB, Arek Bonek 1927 Kirimi Jokowi Surat Terbuka
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pertahankan Arema dan Persebaya, Promotor Piala Presiden Ogah Rugi
Bola Indonesia 18 Agustus 2015, 23:58
-
Promotor Piala Presiden Siap Lengkapi Dokumen yang Diminta BOPI
Bola Indonesia 18 Agustus 2015, 21:21
-
Nantikan Rekomendasi, Promotor Piala Presiden Minta BOPI Konsisten
Bola Indonesia 13 Agustus 2015, 20:23
-
Promotor Piala Kemerdekaan Masih Diverifikasi BOPI
Bola Indonesia 7 Agustus 2015, 23:47
-
Gelar Piala Presiden, Erick Thohir Klaim Didukung PSSI dan Kemenpora
Bola Indonesia 7 Agustus 2015, 20:59
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR