- Asisten Pelatih PSBI Blitar, Dian Sucahyo, memasang target realistis ketika menghadapi Persebaya Surabaya pada babak 128 besar Piala Indonesia 2018, Minggu besok. Sebab secara kualitas, Green Force lebih diunggulkan.
Sehingga pertandingan melawan tim Kota Pahlawan akan dijadikan kesempatan untuk menambah pengalaman pemainnya yang mayoritas masih muda. Karena penggawa PSBI punya cita-cita menjadi pemain profesional.
PSBI Blitar akan menjamu Persebaya Surabaya di Stadion Jalan Krida, Bumimoro, AAL Surabaya. Pertandingan akan berlangsung pada pukul 15.00 WIB.
"Kemarin kita satu level, sekarang kita berjarak dua level, jadi realistis, pemain Persebaya kualitas Liga 1," ungkap Dian Sucahyo dalam sesi jumpa pers, Sabtu (01/09) malam.
"Jadi ini pengalaman berharga buat kami, bukan tidak penting tapi ini pengalaman untuk anak-anak dari Blitar," sambungnya.
Namun Dian Sucahyo menegaskan bahwa di atas lapangan, Rico Agustianto dan kolega tetap akan mengeluarkan semua kemampuannya. Mereka akan berjuang habis-habisan dalam 2x45 menit.
"Persiapan kami normal, lawan tim sebesar Persebaya, pemain-pemain kami muda, kebanggaan untuk pemain kami. Tapi di atas lapangan tidak ada kata menyerah sebelum wasit meniup peluit," tegasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSBI Blitar Realistis Hadapi Persebaya
Bola Indonesia 1 September 2018, 23:35
-
Persebaya Incar Gol Cepat Lawan PSBI Blitar
Bola Indonesia 1 September 2018, 22:20
-
Persebaya Lelang Jersey Untuk Korban Gempa Lombok
Bola Indonesia 1 September 2018, 16:10
-
Pemain Persebaya Bersiap Curi Perhatian Djanur
Bola Indonesia 1 September 2018, 13:42
-
Djanur Janji Pertahankan Karakter 'Ngotot' Persebaya
Bola Indonesia 1 September 2018, 11:27
LATEST UPDATE
-
Daftar Pelatih yang Sudah Dipecat pada Musim 2025/2026
Liga Inggris 5 Januari 2026, 18:15
-
Terungkap, Ini Ketegangan di Balik Layar Sebelum Man Utd Pecat Ruben Amorim
Liga Inggris 5 Januari 2026, 18:01
-
Usai Pecat Ruben Amorim, MU Tidak Buru-buru Cari Manajer Baru?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:55
-
Rekam Jejak Ruben Amorim Dipecat Man United: Hanya 24 Kemenangan dari 63 Laga
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:45
-
Pernyataan Lengkap Manchester United Soal Pemecatan Ruben Amorim
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:39
-
Ruben Amorim Dipecat, Siapa Pelatih Man United Sekarang?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:33
-
Perubahan Gaya Main Liverpool di Era Arne Slot Jadi Bumerang di Anfield
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:27
-
Daftar Pemain Voli Putri Jakarta Electric PLN Mobile di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 17:14
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40




















KOMENTAR